Investasi DeFi Syariah: Solusi Cerdas Berbasis Blockchain dengan Modal Terjangkau

- Redaksi

Tuesday, 19 November 2024 - 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Investasi DeFi Syariah (Dok. Ist)

Investasi DeFi Syariah (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Platform DeFi (Decentralized Finance) kini menjadi salah satu tren besar di dunia investasi, khususnya bagi para investor kripto.

DeFi adalah sistem keuangan berbasis teknologi blockchain yang memungkinkan pengguna mengakses layanan keuangan tanpa perantara seperti bank.

Dengan keunggulan teknologi blockchain, DeFi menawarkan transparansi, keamanan, dan aksesibilitas yang lebih baik dibandingkan sistem keuangan tradisional.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu inovasi terbaru dalam dunia DeFi adalah kehadiran platform investasi berbasis syariah, seperti yang ditawarkan oleh Firoza Finance.

Platform ini menghadirkan kumpulan investasi (investment pools) yang dirancang sesuai dengan prinsip-prinsip keuangan Islam. Dengan modal awal yang terjangkau, yakni hanya USD 100, platform ini

Baca Juga :  Dukung Masa Depan Berkelanjutan, Abdullah Nizar Assegaf Kampanyekan Mobil Listrik

“Platform investasi ini disusun berdasarkan fitur-fitur yang memprioritaskan transparansi, keamanan, dan aksesibilitas. Menggunakan protokol DeFi, kumpulan investasi ini sesuai dengan prinsip Syariah. Model baru ini melayani berbagai selera risiko, sehingga setiap pengguna dapat menemukan opsi yang selaras dengan tujuan mereka”, kata Alex Malkov, salah satu pendiri HAQQ Network.

Berita Terkait

Usai Viral, Patung Biawak Raksasa di Wonosobo Jadi Magnet Wisatawan
BMKG Peringatkan Indonesia Bersiap Hadapi Musim Kemarau Ekstrem
Mulai April 2025, SMA/SMK Negeri di Maluku Utara Bebas Uang Komite
Warga Desa Temon Gelar Aksi Damai Tuntut Usut Dugaan Penyelewengan Dana Desa
Bendungan Wlingi dan Lodoyo di Blitar Mulai Flushing, Warga Diimbau Waspada
Penemuan Mayat Wanita Bersimbah Darah di Bogor Menggemparkan Warga
Pemerintah Jadikan Regulasi Digital Uni Eropa Sebagai Contoh
Kemenag Mengingatkan Masyarakat untuk Tidak Berangkat Haji Secara Ilegal

Berita Terkait

Monday, 28 April 2025 - 17:48 WIB

Usai Viral, Patung Biawak Raksasa di Wonosobo Jadi Magnet Wisatawan

Monday, 28 April 2025 - 16:41 WIB

BMKG Peringatkan Indonesia Bersiap Hadapi Musim Kemarau Ekstrem

Monday, 28 April 2025 - 15:23 WIB

Warga Desa Temon Gelar Aksi Damai Tuntut Usut Dugaan Penyelewengan Dana Desa

Monday, 28 April 2025 - 15:18 WIB

Bendungan Wlingi dan Lodoyo di Blitar Mulai Flushing, Warga Diimbau Waspada

Monday, 28 April 2025 - 14:28 WIB

Penemuan Mayat Wanita Bersimbah Darah di Bogor Menggemparkan Warga

Berita Terbaru

Ciro Alves Dipastikan Hengkang dari Persib Bandung

Olahraga

Ciro Alves Dipastikan Hengkang dari Persib Bandung

Monday, 28 Apr 2025 - 16:51 WIB