Kemenangan Timnas U-19 Indonesia atas Kamboja di Piala AFF U-19

- Redaksi

Sunday, 21 July 2024 - 09:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kemenangan Timnas Indonesia U-19 (Dok. Ist)

Kemenangan Timnas Indonesia U-19 (Dok. Ist)

 

SwaraWarta.co.id Timnas U-19 Indonesia kembali meraih kemenangan penuh setelah mengalahkan Kamboja dengan skor 2-0 dalam pertandingan kedua Piala AFF U-19 pada Sabtu malam, 20 Juli 2024.

Pertandingan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.Pada babak pertama, kedua tim bermain imbang 0-0.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Berhasil Melakukan 8 Kali Penyelamatan, Maarten Paes Bantu FC Dallas ke Perempat Final US Open Cup 2024

Namun, serangan yang dilancarkan oleh anak asuh Indra Sjafri akhirnya membuahkan hasil pada menit ke-71.

Kadek Arel mencetak gol setelah menyundul bola dari tendangan sudut yang diambil oleh Muhammad Kafiatur, menjadikan skor 1-0.

Di menit ke-86, Timnas U-19 menambah keunggulan menjadi 2-0 melalui sontekan Muhammad Iqbal Gwijangge, yang juga memanfaatkan tendangan pojok dari Kafiatur.

Baca Juga :  Seorang Anak di Jombang Tega Rampok Rumah Orang Tuanya Sendiri, Terungkap Bawa Kabur Barang Ini

Dengan hasil ini, Indonesia kini memimpin klasemen Grup A dengan total enam poin, setelah meraih dua kemenangan dari dua laga yang telah dilakoni.

Baca Juga: Timnas Indonesia Melaju ke Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Setelah Menang 2-0 Atas Filipina

Pada pertandingan terakhir, Timnas U-19 akan menghadapi Timor Leste pada Selasa, 23 Juli 2024. Hasil imbang sudah cukup bagi mereka untuk lolos ke semifinal.

Di pertandingan Grup A lainnya, Filipina berhasil meraih kemenangan perdana dengan mengalahkan Timor Leste 2-0.

Hasil Matchday 2 Grup A Piala AFF U-19:

– Filipina U-19 2-0 Timor Leste U-19 (Banatao Otu 12′, 61′)

Indonesia U-19 2-0 Kamboja U-19 (Kadek Arel 71′, M. Iqbal Gwijangge 86′)

Berita Terkait

SIM Mati Apakah Bisa Diperpanjang 2025? Simak Begini Penjelasannya dengan Lengkap!
Dikenal dengan Kritik Tajam tapi Mendadak Bungkam, Najwa Shihab Akhirnya Angkat Bicara: Saya Masih Tetap Jurnalis
Bulog Mojokerto Terus Serap Gabah Petani, Meskipun Libur Lebaran, Capai 16.000 Ton
Sopir Angkot Puncak Bogor Masih Beroperasi, Ini Alasannya
Keluarga Vadel Badjideh Cabut Kuasa Hukum dan Ajukan Perdamaian
Israel Bakal Perluas Wilayah Kekuasaan, Hamas Siap Berikan Perlawanan
Kecelakaan Mudik 2025 Masih di Atas 1.000 Kasus, DPR Minta Langkah Serius
Atalia Praratya Enggan Ikut Campur dalam Isu Dugaan Perselingkuhan Ridwan Kamil

Berita Terkait

Thursday, 3 April 2025 - 21:30 WIB

SIM Mati Apakah Bisa Diperpanjang 2025? Simak Begini Penjelasannya dengan Lengkap!

Thursday, 3 April 2025 - 09:35 WIB

Bulog Mojokerto Terus Serap Gabah Petani, Meskipun Libur Lebaran, Capai 16.000 Ton

Thursday, 3 April 2025 - 09:33 WIB

Sopir Angkot Puncak Bogor Masih Beroperasi, Ini Alasannya

Thursday, 3 April 2025 - 09:26 WIB

Keluarga Vadel Badjideh Cabut Kuasa Hukum dan Ajukan Perdamaian

Thursday, 3 April 2025 - 09:26 WIB

Israel Bakal Perluas Wilayah Kekuasaan, Hamas Siap Berikan Perlawanan

Berita Terbaru

Keutamaan Puasa Syawal

Lifestyle

7 Keutamaan Puasa Syawal: Amalan Sunnah yang Penuh Berkah

Thursday, 3 Apr 2025 - 21:02 WIB

Cara Cek Nomor byU dengan Mudah

Teknologi

5 Cara Cek Nomor byU dengan Mudah, Berikut ini Langkah-langkahnya

Thursday, 3 Apr 2025 - 20:33 WIB

Cara Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria dengan Efektif

Lifestyle

Cara Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria dengan Efektif

Thursday, 3 Apr 2025 - 20:24 WIB

Cara Membuat CV Online Secara Gratis

Teknologi

Cara Membuat CV Online Secara Gratis untuk Kesuksesan Karier Anda

Thursday, 3 Apr 2025 - 16:26 WIB