Polisi Selidiki Kasus Penembakan saat Gagalkan Pencurian Sepeda Motor di Tebet

- Redaksi

Monday, 21 April 2025 - 08:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Polisi masih menyelidiki kasus penembakan terhadap seorang pria berusia 54 tahun berinisial MT di Tebet, Jakarta Selatan.

Korban ditembak saat menggagalkan aksi pencurian sepeda motor miliknya. Polisi saat ini tengah memburu pelaku penembakan yang diperkirakan berjumlah dua orang.

Berdasarkan video yang beredar, dua pelaku yang salah satunya mengenakan jaket ojek online (ojol) datang ke lokasi dan mencoba menggasak motor korban.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau untuk jumlah berdasarkan hasil penyelidikan itu (pelaku) dua orang,” ujarnya.

Saat korban berteriak meminta tolong, pelaku melepaskan tembakan ke arah korban.

Korban terkena tembakan di bagian pinggul saat mencoba menggagalkan aksi pelaku.

Baca Juga :  Dokter dan Istri di Pulogadung Jadi Tersangka Kasus Penganiayaan ART, Polisi Lakukan Penahanan

“Nah kurang lebih mungkin antara 3 meter pelaku kan mau lari menggunakan sepeda motor, nah ternyata yang belakang ini yang dibonceng ini menggunakan senpi gitu. Dengan menembak si korban gitu,” kata Murodih.

Polisi telah melakukan olah TKP dan mengamankan proyektil peluru dari lokasi kejadian.

Penyelidikan masih terus dilakukan untuk mengidentifikasi dan menangkap pelaku penembakan.

Berita Terkait

Polemik di Balik Program Makan Bergizi Gratis: Tuai Pro dan Kontra
Maarten Paes Hadapi Lionel Messi dalam Laga FC Dallas vs Inter Miami di MLS
Pemkab Ponorogo Siapkan Dana Hibah untuk Dukung Sekolah Rakyat
Yayasan Mitra Program MBG Janji Cairkan Dana, Proses Hukum Tetap Berlanjut
Keuskupan Agung Jakarta Adakan Sembilan Hari Berkabung atas Wafatnya Paus Fransiskus
Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Beli Lahan untuk Pemakaman usai Heboh Jenzah Nyebrang Sungai
Kabel Ilegal di Ponorogo Ancam Keselamatan, DPUPKP Siap Ambil Tindakan
Usung Tema Keberagaman, Festival Ogoh-ogoh Semarang Sukses Tarik Minat Wisatawan

Berita Terkait

Sunday, 27 April 2025 - 17:04 WIB

Polemik di Balik Program Makan Bergizi Gratis: Tuai Pro dan Kontra

Sunday, 27 April 2025 - 09:47 WIB

Pemkab Ponorogo Siapkan Dana Hibah untuk Dukung Sekolah Rakyat

Sunday, 27 April 2025 - 09:23 WIB

Yayasan Mitra Program MBG Janji Cairkan Dana, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Sunday, 27 April 2025 - 09:13 WIB

Keuskupan Agung Jakarta Adakan Sembilan Hari Berkabung atas Wafatnya Paus Fransiskus

Sunday, 27 April 2025 - 08:59 WIB

Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Beli Lahan untuk Pemakaman usai Heboh Jenzah Nyebrang Sungai

Berita Terbaru