Perilaku Seks Bebas pada Remaja Kian Memprihatinkan, Begini Cara Pencegahannya!

- Redaksi

Friday, 10 November 2023 - 05:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lingkungan pertemanan menjadi salah satu pemicu perilaku seks bebas pada remaja
(Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
 
– Perilaku seks bebas pada remaja kian memprihatinkan lantaran trrus bertambah.  

Pada bulan agustus lalu, Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mendata perilaku seks bebas pada remaja di Indonesia. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut data BKKBN, 60% remaja di Indonesia yang berusia 16- 17 tahun sudah pernah berhubungan badan.

Untuk mencegah perilaku seks bebas pada remaja, terdapat cara yang bisa diterapkan . Berikut beberapa cara-cara tersebut:

1. Hati-hati dalam Memilih Teman

Lingkungan memiliki pengaruh besar dalam pertumbuhan seorang remaja. Hal inilah yang membuat remaja harus selektif dalam memilih teman.  

Baca Juga :  Apa Tujuan Tindak Lanjut yang Ingin Anda Lakukan untuk Meningkatkan Kualitas Praktik Kinerja Anda?

Salah memilih teman membuat seseorang mudah terjerumus ke dalam perilaku buruk salah satunya seks bebas pada remaja.  

Menghindari lingkungan buruk membuat seorang remaja mampu terhindar dari berbagai macam penyimpangan sosial. 

2. Menanamkan Pendirian Kokoh

Selektif dalam memilih teman bukan berarti membatasi diri untuk berinteraksi. Sebagai remaja memang diharuskan memperluas relasi. 

Hal tersebut akan tetap memberikan dampak positif selagi dalam diri remaja mempunyai pendirian.

Komitmen pada diri sendiri untuk menghindadi perilaku seks pranikah maupun pergaulan bebas membuat remaja terhindar dari berbagai dampak. 

3. Menjaga Komunikasi dan Hubungan dengan Orang Tua

Perilaku seks bebas pada remaja dapat dicegah dengan menjaga komunikasi dengan orang tua.  

Baca Juga :  Hujan Belum Merata, BPBD Ponorogo Tetap Salurkan Bantuan Air Bersih ke Desa-Desa Terdampak Kekeringan

Dengan cara ini tentu akan timbul rasa simpati dan empati kepada orang tua sehingga perilaku penyimpangan tidak akan dilakukan.

Menjaga komunikasi dengan orang tua memang sangat penting. Terrlebih jika remaja tersebut sedang menempuh pendidikan yang jauh dadi jangkauan orang tua. 

4. Memahami Dampak Perilaku Seks Bebas

Pencegahan perilaku seks bebas pada remaja dapat dilakukan dengan memahami berbagai dampak yang ditumbulkan. 

Banyak sekali dampak seks bebas pada remaja seperti HIV, kehamilan tidak diinginkan hingga penyakit beresiko lainnya. 

Untuk mendapatkan edukasi terkait dengan dampak perilaku seks bebas, remaja bisa memanfaatkan keberadaan internet dan penyuluhan BKKBN melalui Genre. 

5. Mendekatkan Diri dengan Tuhan

Baca Juga :  Mahasiswa Meninggal di Bus Bandung-Jambi, Ada Secarik Kertas di Saku Celananya

Komitmen dan meningkatkan keimanan kepada tuhan bisa dijadikan sebagai alternatif mencegah perilaku seks bebas pada remaja.  

Perilaku seks pranikah sendiri merupakan salah satu tindakan yang dilarang oleh agama sehingga sudah selayaknya dihindari. 

Orang yang dekat dengan tuhan dan paham agama cenderung berhati-hati dalam bertingkah laku. 

Nah itulah sejumlah cara yang bisa dilakukan untuk mencegah Perilaku seks bebas pada remaja.

Berita Terkait

Sinergi Dinas Pendidikan dan BPKAD: Mewujudkan Pendidikan Berkualitas Melalui Pengelolaan Keuangan Daerah yang Akuntabel
Bocoran Gaji ke-13 PNS 2025: Prediksi dan Komponennya
BREAKING NEWS! Pemimpin Tertinggi Umat Katolik Dunia, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
Menurut Kalian, Bagaimana Cara Museum Beradaptasi di Era Digital agar Tetap Menarik Bagi Generasi Muda?
UTBK SNBT 2025: Persiapan, Aturan, dan Tanggal Pengumuman Hasil
Warga Hadang Truk Sampah, Pemkab: Lokasi Jauh dari Permukiman
DPR Minta Kasus Pembakaran Kantor KPU Buru Diusut Tuntas, Termasuk Penyelewengan Dana Pemilu
Paus Fransiskus Tegaskan Seruan Gencatan Senjata dan Kedamaian di Gaza

Berita Terkait

Tuesday, 22 April 2025 - 00:36 WIB

Sinergi Dinas Pendidikan dan BPKAD: Mewujudkan Pendidikan Berkualitas Melalui Pengelolaan Keuangan Daerah yang Akuntabel

Monday, 21 April 2025 - 17:46 WIB

Bocoran Gaji ke-13 PNS 2025: Prediksi dan Komponennya

Monday, 21 April 2025 - 17:02 WIB

BREAKING NEWS! Pemimpin Tertinggi Umat Katolik Dunia, Paus Fransiskus Meninggal Dunia

Monday, 21 April 2025 - 09:56 WIB

UTBK SNBT 2025: Persiapan, Aturan, dan Tanggal Pengumuman Hasil

Monday, 21 April 2025 - 09:51 WIB

Warga Hadang Truk Sampah, Pemkab: Lokasi Jauh dari Permukiman

Berita Terbaru

Bocoran Gaji ke-13 PNS 2025

Berita

Bocoran Gaji ke-13 PNS 2025: Prediksi dan Komponennya

Monday, 21 Apr 2025 - 17:46 WIB