Bikin Netizen Baper, Rizky Ridho Timnas Indonesia dan Kekasihnya Bertunangan

- Redaksi

Tuesday, 3 December 2024 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rizky Ridho tunangan dengan kekasihnya 
(Dok. Ist)

Rizky Ridho tunangan dengan kekasihnya (Dok. Ist)

Swarawarta.co.idRizky Ridho Timnas Indonesia, baru saja mengumumkan kabar bahagia mengenai pertunangannya dengan kekasihnya Sandy Aulia.

Kabar ini langsung menarik perhatian banyak penggemar, baik di dunia olahraga maupun hiburan.

Tampak Rizky Ridho menggunakan setelan batik dipadukan dengan celana hitam. Sementara Sandy Aulia menggunakan baju biru dengan hijab senada.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabar ini dibagikan langsung oleh keduanya melalui akun Instagram Mereka.

“Bismillahirrahmanirrahim🤲💙” tulis Rizky Ridho dalam unggahannya yang menampilkan foto pertunangan Mereka.

Rizky Ridho, yang dikenal sebagai pemain sepak bola andalan, telah membuktikan kemampuannya di lapangan dengan dedikasi yang tinggi terhadap timnas Indonesia.

Ia bukan hanya seorang atlet berbakat, tetapi juga memiliki kepribadian yang tegas dan rupawan.

Baca Juga :  Diduga Bawa Rombongan LC, Brio Tabrak Pagar di Pamekasan

Hingga berita ini dimuat, postingan tersebut masih dibanjiri ucapan sejumlah Warganet hingga rekan satu timnya di Timnas Indonesia.

Berita Terkait

Kompensasi Sopir Angkot Puncak Bogor Berkurang, Ternyata Ini Penyebabnya
Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo
Gubernur Maluku Tinjau Langsung Lokasi Bentrokan di Seram Utara, Imbau Warga Tetap Damai
Kasus Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru: Wakil Komisi I DPR Desak POM TNI Berikan Keterangan Transparan
15 Pekerja Bantuan Palestina Tewas, Bukti Forensik Ungkap Dugaan Eksekusi oleh Israel
Timnas U-17 Indonesia Raih Kemenangan Berharga atas Korea Selatan di Piala Asia U-17 2025
Walid Ahmad: Remaja Palestina yang Tewas di Penjara Israel, Dikenal sebagai Pencetak Gol Terbanyak
Klasemen Sementara Grup C Piala Asia U-17: Indonesia dan Yaman Sama Kuat, Laga Berikutnya Jadi Penentu

Berita Terkait

Saturday, 5 April 2025 - 09:50 WIB

Kompensasi Sopir Angkot Puncak Bogor Berkurang, Ternyata Ini Penyebabnya

Saturday, 5 April 2025 - 09:45 WIB

Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo

Saturday, 5 April 2025 - 09:40 WIB

Gubernur Maluku Tinjau Langsung Lokasi Bentrokan di Seram Utara, Imbau Warga Tetap Damai

Saturday, 5 April 2025 - 09:39 WIB

Kasus Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru: Wakil Komisi I DPR Desak POM TNI Berikan Keterangan Transparan

Saturday, 5 April 2025 - 09:30 WIB

15 Pekerja Bantuan Palestina Tewas, Bukti Forensik Ungkap Dugaan Eksekusi oleh Israel

Berita Terbaru

Berita

Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo

Saturday, 5 Apr 2025 - 09:45 WIB