Habib Rizieq Menikah Lagi, Terungkap Ini Alasannya!

- Redaksi

Sunday, 24 March 2024 - 02:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Akad nikah habib Rizieq
(Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
– Ulama Habib Rizieq Shihab (HRS) telah menikah lagi karena diminta oleh ketujuh anaknya. 

Dikutip dari sejumlah media, pernikahan Habib Rizieq telah dilangsungkan pada Sabtu (23/3/2024) sore. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akad nikah berlangsung di kediaman HRS di Sentul, Bogor, Jawa Barat, seperti yang diungkapkan oleh Juru Bicara (Jubir) Front Persaudaraan Islam (FPI) Aziz Yanuar. 

“Iya. Alhamdulillah, akadnya di Sentul di kediaman beliau biasa dia tinggal sama anak-anaknya,” ujar Aziz saat dihubungi

Habib Rizieq melepas status dudanya setelah istrinya, Syarifah Fadlun binti Fadhil bin Yahya, meninggal dunia. 

Pernikahan Habib Rizieq dilakukan atas permintaan ketujuh anaknya, yang mencari dan menjodohkan pemimpin kelompok FPI itu. 

Baca Juga :  Baru Digelar Pertama Kali, Siswa SMA di Sidoarjo Sayangkan Menu Makan Bergizi Gratis yang Tak Ada Sayurnya

“Karena diminta oleh anak-anaknya yang tujuh, yang pengen habib menikah, bahkan yang nyariin juga anak-anaknya yang menjodohkan yang memaksa dalam tanda petik ya itu anak-anaknya, itu konfirm tadi anak-anaknya baru cerita juga,” terang Aziz.

Bahkan, menurut Aziz, satu sampai dua anaknya pernah bermimpi. 

“Jadi pada cerita panjang lah pernah satu dua anaknya itu dimimpiin ibunya, almarhumah untuk hal tersebut lah gitu, jadi inisiatifnya itu murni dari ketujuh anak-anaknya kompak lah itu,” ungkapnya.

Dalam mimpi itu, sang almarhumah Syarifah Fadlun binti Fadhil bin Yahya meminta agar Habib Rizieq menikah lagi. 

Wanita yang menjadi istri baru Habib Rizieq adalah Syarifah Mona Hasinah Alaydrus. 

Baca Juga :  Dosen Unram yang Diduga Sering Lecehkan Mahasiswa Kini Dipecat

Menurut Aziz, Syarifah Mona masih berasal dari keluarga mending sang istri.

“Bahwa kemudian para puteri Guru Mulia Imam Besar Al Habib Muhammad Rizieq Syihab mencarikan pasangan bagi beliau di mana kemudian dipilihlah Syarifah Mona Hasinah Alaydrus yang masih keponakan dari Almarhumah Syarifah Fadlun bin Yahya,” ucapnya.

Berita Terkait

Usai Viral, Patung Biawak Raksasa di Wonosobo Jadi Magnet Wisatawan
BMKG Peringatkan Indonesia Bersiap Hadapi Musim Kemarau Ekstrem
Mulai April 2025, SMA/SMK Negeri di Maluku Utara Bebas Uang Komite
Warga Desa Temon Gelar Aksi Damai Tuntut Usut Dugaan Penyelewengan Dana Desa
Bendungan Wlingi dan Lodoyo di Blitar Mulai Flushing, Warga Diimbau Waspada
Penemuan Mayat Wanita Bersimbah Darah di Bogor Menggemparkan Warga
Pemerintah Jadikan Regulasi Digital Uni Eropa Sebagai Contoh
Kemenag Mengingatkan Masyarakat untuk Tidak Berangkat Haji Secara Ilegal

Berita Terkait

Monday, 28 April 2025 - 17:48 WIB

Usai Viral, Patung Biawak Raksasa di Wonosobo Jadi Magnet Wisatawan

Monday, 28 April 2025 - 15:30 WIB

Mulai April 2025, SMA/SMK Negeri di Maluku Utara Bebas Uang Komite

Monday, 28 April 2025 - 15:23 WIB

Warga Desa Temon Gelar Aksi Damai Tuntut Usut Dugaan Penyelewengan Dana Desa

Monday, 28 April 2025 - 15:18 WIB

Bendungan Wlingi dan Lodoyo di Blitar Mulai Flushing, Warga Diimbau Waspada

Monday, 28 April 2025 - 14:28 WIB

Penemuan Mayat Wanita Bersimbah Darah di Bogor Menggemparkan Warga

Berita Terbaru

Ciro Alves Dipastikan Hengkang dari Persib Bandung

Olahraga

Ciro Alves Dipastikan Hengkang dari Persib Bandung

Monday, 28 Apr 2025 - 16:51 WIB