Guru di Banten Terjatuh dari Motor Akibat Jalan Rusak yang Bertahun-tahun

- Redaksi

Tuesday, 4 March 2025 - 09:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Seorang guru di Kecamatan Patia, Kabupaten Pandeglang, Banten, mengalami kecelakaan saat melintasi jalan rusak. 

Nurasiah, guru di SMPN I Patia, terjatuh dari motor dan mengalami luka ringan di bagian kaki dan pinggang.

“Hampura (maaf) Pak, saya kesal sama jalan, Pak. Saya juga kerja di pemerintahan, Pak. Tapi kenapa jalan kaya gini,” keluh Nurasiah dalam video viral.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peristiwa itu terjadi pada Rabu (26/2) saat Nurasiah hendak menuju sekolah tempatnya mengajar.

Ia mengungkapkan bahwa kondisi jalan menuju sekolahnya sangat buruk, seperti kolam ikan, dan sudah bertahun-tahun tidak diperbaiki.

“Saya mau berangkat belajar itu, saya kesal terhadap jalan tersebut, setiap hari jalan sana karena kalau mutar jauh,” katanya.

Baca Juga :  Viral Creator Menghina Tuhan, Warganet Duga jadi Pemicu Kebakaran di LA

Nurasiah berharap pemerintah segera mengambil langkah kongkret untuk memperbaiki kondisi jalan tersebut.

Ia menyatakan bahwa jika kondisi keuangan pemerintah masih terbatas, minimal ada penanganan sementara untuk memastikan keselamatan warga dan siswa.

Peristiwa ini juga menimbulkan kekhawatiran tentang keselamatan warga dan siswa di daerah tersebut.

Nurasiah mengungkapkan bahwa para siswa dan masyarakat juga pernah mengalami hal serupa, dan berharap bahwa pemerintah akan segera mengambil tindakan untuk memperbaiki kondisi jalan tersebut.

Berita Terkait

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?
Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda
Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional
Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase
Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama
Cegah Keracunan, Pengawasan Menu MBG di Sekolah Dasar Batang Diperketat
Temuan Ulat Buah di Program MBG SMPN 1 Semarang Jadi Sorotan Publik
Sidang Hasto Kristiyanto diwarnai Ketegangan, Satgas Cakra Buana Amankan Diduga Penyusup

Berita Terkait

Friday, 18 April 2025 - 16:30 WIB

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?

Friday, 18 April 2025 - 15:45 WIB

Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda

Friday, 18 April 2025 - 09:19 WIB

Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional

Friday, 18 April 2025 - 09:18 WIB

Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase

Friday, 18 April 2025 - 09:17 WIB

Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama

Berita Terbaru

Otomotif

Bahaya Langsung Menginjak Rem saat Ban Mobil Mendadak Pecah

Friday, 18 Apr 2025 - 19:44 WIB