Perempuan Tewas di dalam Lemari

- Redaksi

Saturday, 11 May 2024 - 02:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Garis polisi
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Kasus kematian seorang wanita muda di sebuah indekos di Cirebon telah menimbulkan kegemparan. 

Korban ditemukan telanjang dan tewas dalam lemari, dan dari hasil olah TKP, polisi memastikan bahwa korban dibunuh.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Identitas korban akhirnya terungkap sebagai seorang wanita berusia 21 tahun dengan inisial A, berasal dari Desa Dadap, Kecamatan Juntinyuat, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.

Baca Juga:

Tarsum, Pelaku Pembunuhan Terhadap Istrinya Jalani Perawatan di RSJ Cisarua

Dia ditemukan tewas di sebuah indekos yang terletak di Blok Pulomas, RT/RW 2 Desa Kedawung, Kecamatan Kedawung, Kabupaten Cirebon pada Kamis (9/5) malam.

“Saat menerima laporan itu kami langsung terjun ke TKP untuk melaksanakan serangkaian olah TKP,” ujar Kasat Reskrim Polres Cirebon Kota AKP Anggi Eko Prasetyo dilansir detikJabar, Jumat (10/5/2024).

Baca Juga :  Eks Wakil Wali Kota Palembang Jadi Tersangka Korupsi Dana Pengolahan Darah PMI

Polisi telah melakukan olah TKP dan menemukan beberapa petunjuk dari hasilnya. Mereka juga menegaskan bahwa terdapat luka di area wajah korban dan bekas darah.

Baca Juga:

Seorang Lansia Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Benarkah Korban Penganiayaan?

“Maka dapat ditarik kesimpulan kalau peristiwa ini ada indikasi dugaan tindak pidana (pembunuhan),” paparnya.

Menurut beberapa informasi yang diperoleh, sebelum korban ditemukan tewas, dia sedang melayani tamu yang diperoleh melalui aplikasi Michat.

Berita Terkait

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini
Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap
Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka
Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini
Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan
Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini
Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang
Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 16:57 WIB

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 April 2025 - 16:51 WIB

Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap

Saturday, 26 April 2025 - 16:45 WIB

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 April 2025 - 16:34 WIB

Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini

Saturday, 26 April 2025 - 13:09 WIB

Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan

Berita Terbaru

Berita

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:57 WIB

Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Berita

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:45 WIB