Unistalled Grab Trending, Istri Founder Dukung Israel

- Redaksi

Tuesday, 7 November 2023 - 04:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Boikot Grab

SwaraWarta.co.id Istri Founder Grab, Chloe Tong dengan terang-terangan menunjukkan dukungannya terhadap Israel di media sosialnya.

Hal ini memicu kekecewaan warga Indonesia atas tindakannya itu dan memutuskan boikot Grab dengan meng-unistalled aplikasi tersebut dengan beramai-ramai.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gelombang boikot Grab juga tidak hanya terjadi di Indonesia saja tetapi meluas hingga ke negara tempat asal founder aplikasi ini, Anthony Tan, yakni Malaysia.

Namun, pasca gelombang bokot itu terjadi, Chloe kembali membuat instastory atas tindakannya tersebut sebagai upaya klarifikasi.

Dikutip dari instasory-nya sendiri, Chloe memberikan klarifikasi untuk membela diri dengan menyebutkan: 

“Tangkapan layar dari story Instagram saya beberapa pekan lalu tiba-tiba terangkat dan disebarkan keluar dari konteks secara jahat untuk memicu lebih banyak kebencian,” tulisnya.

Baca Juga :  Dikeroyok di Tempat Hiburan, Wanita Palembang Laporkan 2 Oknum Polisi

Chloe juga menegaskan bahwa ia membuat instastory sebelumnya sebagai awal dari upaya boikot Grab dikarenakan dia belum sepenuhnya paham kondisi sebenarnya di Israel dan Jalur Gaza.

Ia juga menyebutkan bahwa dirinya sangat berharap segera terjadinya upaya gencatan senjata dan perdamaian di antara kedua pihak yang sedang bertikai.

Di lain pihak, pihak Grab Malaysia bersitegas bahwa pihaknya tetap kokoh dalam pendiriannya untuk mendukung upaya pro-kemanusiaan dan pro upaya gencatan senjata.

Meskipun sudah memberikan klarifikasi, warga Malaysia maupun Indonesia tetap merasa kecewa atas tindakan Chloe yang tidak bisa melihat kondisi pasar saat ini terkhusus keadaan Palestina di Jalur Gaza.

Gelombang pemboikotan Grab terus berlangsung di luar klarifikasi Chloe, hingga saat ini aplikasi Grab di Playstore down secara signifikan akibat hal ini.

Baca Juga :  Seorang Ayah di Blitar Tega Perkosa Anak Tiri Selama Beberapa Tahun

Penyerangan Israel terhadap warga Palestina sudah masuk ranah kejahatan perang dan kemanusiaan yang tidak bisa ditoleransi lagi.

Menurut Undang-Undang Hukum Internasional, anak kecil, petugas medis, jurnalis serta rumah sakit dilarang untuk ikut diserang.

Dan Israel melanggar hal tersebut hingga dunia ikut mengecam. 

Setiap perusahaan yang berupaya mendukung penyerangan Israel atas Palestina, siap-siap diboikot sebagai bentuk kepedulian dunia kepada Palestina.

Produk-produk buatan Israel, perusahaan-perusahaan pendukung dan pemasok dana bagi zionis, tanpa segan-segan akan dihancurkan lewat jalur boikot.

Berita Terkait

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com
Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde
Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus
510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat
Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius
15 WNI Terdampak Kebijakan Deportasi AS, Satu Sudah Dipulangkan
Andre Rosiade Usul Wasit Asing Pimpin Laga Tim Papan Bawah Liga 1
Para Kardinal Gelar Pertemuan Usai Wafatnya Paus Fransiskus, Belum Masuk Tahap Konklaf

Berita Terkait

Tuesday, 22 April 2025 - 22:04 WIB

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 April 2025 - 13:48 WIB

Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde

Tuesday, 22 April 2025 - 10:06 WIB

Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus

Tuesday, 22 April 2025 - 10:04 WIB

510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat

Tuesday, 22 April 2025 - 09:53 WIB

Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius

Berita Terbaru

Jelajahi keindahan Jember lewat JemberTourism.com, portal resmi info wisata, budaya, dan event terkini di Jember.

Advertorial

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 Apr 2025 - 22:04 WIB