Jelang Nataru, Waka MPR Dorong Kesiapan Pemerintah Antisipasi Perjalanan

- Redaksi

Thursday, 19 December 2024 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Waka MPR
(Dok. Ist)

Waka MPR (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Wakil Ketua atau waka MPR RI, Lestari Moerdijat (Rerie), menyampaikan bahwa perjalanan liburan Natal dan Tahun Baru yang aman dan nyaman memerlukan persiapan matang dari pemerintah maupun masyarakat.

“Upaya sosialisasi terkait pedoman perjalanan dan ketersediaan posko keselamatan di sejumlah titik rawan harus ditingkatkan,” kata Rerie dalam keterangannya, Rabu (18/12/2024).

Ia juga menekankan pentingnya dukungan semua pihak dalam menjalankan rencana tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pernyataan ini disampaikan dalam sambutannya pada diskusi daring bertajuk “Cerdas Liburan Nataru di Cuaca Ekstrem” yang diselenggarakan oleh Forum Diskusi Denpasar 12.

Lestari menekankan komitmen pemerintah untuk memastikan keselamatan masyarakat, terutama di jalur mudik dan daerah yang rawan bencana.

Baca Juga :  Berpotensi Dipanggil Kejagung Atas Kasus Pertamina, Ahok Angkat Bicara

Rerie berharap bahwa langkah-langkah yang telah dilakukan oleh BMKG, TNI/Polri, dan BNPB dapat meminimalisir dampak cuaca ekstrem dan memastikan kelancaran perjalanan selama liburan.

Diskusi tersebut dimoderatori oleh Dr. Irwansyah (Dosen Komunikasi Universitas Indonesia) dan menghadirkan sejumlah narasumber, termasuk DR. Robby Kurniawan, S.STP., M.Si. (Kepala Badan Kebijakan Transportasi, Kementerian Perhubungan), Guswanto, M.Si. (Deputi Bidang Meteorologi, BMKG), dan Prof. Dr. Suharko, M.Si., (Guru Besar Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UGM).

Selain itu, hadir juga Tory Damantoro, ST., MSc., MPPM (Ketua Umum Masyarakat Transportasi Indonesia dan Pengamat Transportasi) sebagai penanggap.

Berita Terkait

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron
Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini
Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV
Lowongan Kerja Luar Negeri Paling Diminati di Job Fair Kota Tangerang
China Gebrak Dunia dengan Peluncuran Internet 10G Tercepat di Dunia
Sakit Hati Disebut Miskin, Pria di Pinrang Bobol Brankas Milik Mertua dan Gasak Rp402 Juta
Penggeledahan Rumah Hakim Ali Muhtarom, Kejagung Temukan Uang Asing Senilai Rp5,5 Miliar
TNI AU Latih Siswa Akmil Terjun Payung di Lanud Halim Perdanakusuma

Berita Terkait

Thursday, 24 April 2025 - 14:34 WIB

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron

Thursday, 24 April 2025 - 14:29 WIB

Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini

Thursday, 24 April 2025 - 14:25 WIB

Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV

Thursday, 24 April 2025 - 13:40 WIB

China Gebrak Dunia dengan Peluncuran Internet 10G Tercepat di Dunia

Thursday, 24 April 2025 - 09:01 WIB

Sakit Hati Disebut Miskin, Pria di Pinrang Bobol Brankas Milik Mertua dan Gasak Rp402 Juta

Berita Terbaru

Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Teknologi

Mudah dan Cepat! Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Thursday, 24 Apr 2025 - 16:38 WIB