Emil Dardak Temui Gibran di Solo untuk Minta Dukungan Maju di Pilgub 2024

- Redaksi

Tuesday, 27 February 2024 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pertemuan Gibran dan Emil Dardak di balai kota solo

SwaraWarta.co.id   – Gibran Rakabuming Raka, Wali Kota Solo memberikan tanggapan mengenai permintaan dukungan dari Emil Dardak terkait niatnya maju dalam Pemilihan Gubernur Jawa Timur (Pilgub Jatim) 2024. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pertemuan yang terjadi antara keduanya di Balai Kota Solo, Gibran menyatakan bahwa ia tidak memiliki wewenang untuk memberikan dukungan kepada Emil, tetapi ia akan memberikan doa terbaik untuk kesuksesannya.

“Kami mendoakan yang terbaik pokoknya. Bukan wewenang saya, saya mendoakan yang terbaik saja untuk beliau,” katanya, Senin (26/2/2024)

Gibran juga memberikan pujian untuk Emil Dardak, suami dari Arumi Bachsin, yang dianggap sebagai seorang pemimpin luar biasa, terlebih lagi dengan usianya yang baru mencapai 30 tahun sudah mampu memimpin Jawa Timur dengan baik.

Baca Juga :  Wajibkah Wudhu Sebelum Masuk Masjid? Simak Pembahasannya!

“Luar biasa memimpin kota dari usia 30 tahun atau di bawah 30 tahun, sekarang jadi Wakil Gubernur, Ketua Demokrat Jatim,” ujarnya.

Gibran juga mengakui kinerja Emil selama menjabat sebagai Wakil Gubernur Jatim patut diapresiasi.

Dalam percakapan mereka, Emil menyampaikan beberapa hal kepada Gibran, termasuk niatnya untuk maju dalam Pilgub Jatim 2024 dan meminta dukungan dari Gibran.

Meski tidak memberikan dukungan langsung, Gibran berharap Emil akan meraih sukses dalam niatnya tersebut dan dapat memberikan kebaikan untuk masyarakat Jawa Timur.

“Itu (soal dukungan pilgub) tipis-tipis lah,” katanya di Balai Kota Solo, Senin (26/2).

Berita Terkait

Sempat Ditarik, Lagu Bayar Bayar Bayar Milik Sukatani Boleh Beredar Kembali
Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah dari PDIP Tunda Retret, Pengamat Unair Beberkan Fakta Ini
Viral Remaja di Pati Curi Pisang untuk Kasih Makan Adiknya Diarak Warga, Kini jadi Anak Asuh Polisi
Ikuti Instruksi Megawati, Wali Kota Semarang Pilih Nyapu Pasar Ketimbang Ikut Retret di Magelang
Hendak Kencan, Gadis di Pacitan Tewas Kecelakaan
Hasto Kristiyanto Resmi Ditahan, PDIP Besuk ke Rutan KPK
Ratusan Mahasiswa Gelar Demo Terkait Hasto Kristiyanto, Minta Harun Masiku Segera Ditangkap
Mahasiswa Asal Jogja Berhasil Lulus Berkat Skripsi Representasi Kebebasan dalam Gear 5 Luffy

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 09:32 WIB

Sempat Ditarik, Lagu Bayar Bayar Bayar Milik Sukatani Boleh Beredar Kembali

Saturday, 22 February 2025 - 09:24 WIB

Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah dari PDIP Tunda Retret, Pengamat Unair Beberkan Fakta Ini

Saturday, 22 February 2025 - 09:18 WIB

Viral Remaja di Pati Curi Pisang untuk Kasih Makan Adiknya Diarak Warga, Kini jadi Anak Asuh Polisi

Saturday, 22 February 2025 - 09:12 WIB

Ikuti Instruksi Megawati, Wali Kota Semarang Pilih Nyapu Pasar Ketimbang Ikut Retret di Magelang

Saturday, 22 February 2025 - 09:07 WIB

Hendak Kencan, Gadis di Pacitan Tewas Kecelakaan

Berita Terbaru

Daftar Nama Akun FF Keren di Tahun 2025

Teknologi

Wajib Dicoba! 25 Daftar Nama Akun FF Keren di Tahun 2025

Saturday, 22 Feb 2025 - 15:09 WIB