Cocok jadi Spot Foto Prewedding, Ini Fakta Unik yang dimiliki Taman Bunga Sakura Cibodas

- Redaksi

Thursday, 7 December 2023 - 08:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Taman bunga sakura Cibodas mmerupakan destinasi wisata unggulan dengan spot foto menarik.
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Taman bunga sakura Cibodas merupakan taman bunga yang sangat indah dan romantis dengan konsep Jepang yang kental.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Taman bunga sakura Cibodas terletak di kawasan wisata Cibodas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Indonesia, taman ini telah menjadi salah satu destinasi wisata populer. 

Saat sakura mulai bermekaran, taman bunga sakura Cibodas ini akan menjadi tempat favorit untuk dikunjungi oleh para wisatawan.

Fakta Unik Taman Bunga Sakura Cibodas

Terlepas dari keindahan yang dimiliki taman bunga Cibodas, wisata ini mempunyai berbagai fakta unik seperti berikut:

Baca Juga :  Menikmati Keindahan Alam di Southland Camp, Ciwidey, Bandung: Destinasi Akhir Pekan yang Sempurna

1. Dikelilingi Gunung 

Taman bunga sakura ini dikelilingi oleh gugusan pegunungan serta terdapat pondokan atau gazebo-gazebo kecil. 

Area taman yang luas ini ditata dengan sangat rapi dan indah. Di dalam taman, terdapat pohon sakura yang tumbuh rimbun dan bunga sakura yang anggun dengan berbagai warna.

2. Spot Foto Menarik

Ditambah lagi, ada beberapa spot foto yang instagramable bisa dimanfaatkan oleh pengunjung.

Banyak wisatawan yang berkunjung ke taman bunga sakura Cibodas ini dengan berbagai tujuan seperti menikmati keindahan bunga sakura, berfoto, berjalan-jalan atau hanya untuk melepas penat dari kepenatan kehidupan sehari-hari.

3. Tempat Favorit Wisatawan Asing

Tidak hanya wisatawan lokal, taman bunga sakura Cibodas juga menjadi tujuan wisatawan asing. 

Baca Juga :  Kampung Kecil Sidoarjo yang Tawarkan Kuliner Lezat dan Unik

Tempat ini dikunjungi oleh banyak turis asing seperti wisatawan dari Jepang yang ingin merasakan suasana Jepang di Indonesia. Hal ini dikarenakan warna-warni bunga sakura terlihat sangat mirip dan cocok dengan khasanah Jepang.

4. Musim Semi

Untuk menikmati keindahan taman bunga sakura Cibodas, pengunjung bisa datang selama musim semi yang jatuh pada bulan Agustus hingga September.

Saat musim ini tiba, taman bunga sakura akan berubah jadi lebih cantik dan menarik perhatian wisatawan. 

Untuk dapat lebih menikmati liburan di kawasan Cibodas, berbagai penginapan yang tersedia di sekitar taman bunga sakura bisa menjadi tempat istirahat ideal.

Berita Terkait

10 Rekomendasi Cafe Aesthetic di Kota Malang untuk Mahasiswa
Yuk, Kenali Pakaian Adat di Indonesia Apa Saja!
Penyebab Polusi Udara di Jakarta
Rekomendasi Tempat Wisata di Korea Selatan
10 Tempat Wisata Populer di Kota Palembang yang Wajib Anda Kunjungi
Menjelajahi Keindahan Malang: Daftar Destinasi Wisata yang Memukau
Selalu Ramai Wisatawan, Ini Fakta Menarik Tanah Lot
Wajib Dikunjungi, Ini Dia Tempat Wisata Jogja yang Cukup Populer

Berita Terkait

Saturday, 2 November 2024 - 09:58 WIB

10 Rekomendasi Cafe Aesthetic di Kota Malang untuk Mahasiswa

Saturday, 2 November 2024 - 09:58 WIB

Yuk, Kenali Pakaian Adat di Indonesia Apa Saja!

Saturday, 2 November 2024 - 09:57 WIB

Penyebab Polusi Udara di Jakarta

Saturday, 2 November 2024 - 08:58 WIB

Rekomendasi Tempat Wisata di Korea Selatan

Saturday, 2 November 2024 - 07:58 WIB

10 Tempat Wisata Populer di Kota Palembang yang Wajib Anda Kunjungi

Berita Terbaru

Berita

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:46 WIB

Ridwan Kamil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:34 WIB

Berita Terbaru

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:28 WIB