Pesona Pantai Indrayanti yang Berhasil Memikat Hati Wisatawan

- Redaksi

Sunday, 10 December 2023 - 06:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesona pantai Indrayanti (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki banyak tempat wisata yang bagus dijelajahi saat liburan. Salah satunya adalah Pantai Indrayanti di Gunungkidul. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantai sebenaranya memiliki nama Pulang Sawal ini sangat populer di kalangan para wisatawan. Sebab banyak daya tarik yang terdapat di pantai ini.

3 Daya Tarik Pantai Indrayanti yang Berhasil Mendatangkan Banyak Wisatawan 

Daya Tarik Pantai Indrayanti ada banyak loh! Ada pengawasan ketat untuk menjaga kebersihan pantai. Selain itu, Ada beberapa daya tarik lainnya yang cukup unik yakni:

1. Cocok untuk Bersantai

Bersantai di Pantai dan Tebing Karang Ada pasir putih yang lembut buat Anda berjemur sambil menikmati keindahan laut. 

Baca Juga :  Virtual RAM : Pengertian, Keuntungan dan Cara Kerjanya

Jika ingin melihat Pantai Indrayanti dari lebih dekat, Anda bisa naik ke tebing karang. Dari sini Anda bisa melihat perpaduan warna jingga dan merah saat matahari terbenam.

2. Bermain Jetski dan Berenang

Anda bisa bermain jetski saat air laut sedang pasang. Anda akan ditemani oleh petugas yang akan memberikan panduan bermain jetski. 

Jangan khawatir, tersedia juga lahan bermain jetski yang aman buat anak-anak. Buat Anda yang suka berenang, di pantai ini disediakan juga area berenang dan bersnorkeling.

3. Wisata Kuliner khas Jogja

Buat Anda yang lapar, jangan khawatir karena ada banyak pilihan makanan lezat di sekitar Pantai. Anda bisa mencoba makanan khas Jogja yang dijual di warung sekitar.

Baca Juga :  Inspiratif, Bupati Sragen Berani Hutang Demi Perbaiki Jalan Rusak

Menariknya terdapat penjual minuman segar seperti kelapa muda yang bisa Anda beli saat menikmati pemandangan alam di pantai Indrayanti.

Rute Menuju Pantai Indrayanti

Pantai Indrayanti terletak di Dusun Ngasem, Desa Tepus, Gunungkidul. Ada dua cara yang bisa Anda tempuh untuk sampai ke Pantai Indrayanti.

Cara pertama, Anda bisa mulai dari daerah Piyungan lalu ke Patuk kemudian sampai di Wonosari. Setelah itu, lanjutkan perjalanan ke daerah Karangrejek sampai Harjosari, lalu ke Tepus.

Kalau cara pertama agak jauh, Anda bisa mencoba cara kedua yakni lewat Jalan Imogiri ke Siluk, lalu ke daerah Panggang. Setelah itu, lanjutkan perjalanan ke Saptosari, lalu ke Trowono sampai daerah Baron.

Baca Juga :  Jokowi Dapat Predikat Alumnus Paling Memalukan dari BEM UGM, Istana: Itu Vitamin Bagi Kami

Rute menuju pantai Indrayanti harus Anda pelajari dengan jelas. Hal ini bertujuan agar Anda bisa mengakses lokasi pantai dengan mudah.

Namun jika Anda kesulitan untuk menuju lokasi wisata, maka Anda bisa menggunakan google maps. Sebab di google maps rute perjalanan bisa diketahui dengan jelas.

Berita Terkait

Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri
PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai
Gunung Dempo Erupsi: PVMBG Imbau Warga dan Wisatawan Jaga Jarak Aman
Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak
PSSI Siapkan Naturalisasi Pemain Keturunan, Fokus pada Ole Romeny untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
Dukungan Anies ke Pramono-Rano Tidak Pengaruhi Semangat Koalisi RIDO

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 09:22 WIB

Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri

Sunday, 24 November 2024 - 09:22 WIB

PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan

Sunday, 24 November 2024 - 09:16 WIB

Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO

Sunday, 24 November 2024 - 09:06 WIB

Gunung Dempo Erupsi: PVMBG Imbau Warga dan Wisatawan Jaga Jarak Aman

Sunday, 24 November 2024 - 05:06 WIB

Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak

Berita Terbaru

Ridwan Kamil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:34 WIB

Berita Terbaru

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:28 WIB

Berita

Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:22 WIB