Siti Atikoh Blusukan ke Madiun, Ibu-ibu pada Curhat Harga Kebutuhan Pokok pada Naik

Avatar

- Redaksi

Monday, 18 December 2023 - 13:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siti Atikoh lakukan kunjungan ke Madiun, Ibu-ibu keluhkan harga pokok naik
( Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
– Siti Atikoh Suprianti, istri dari calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo, melakukan blusukan ke Pasar Besar, Madiun, Jawa Timur (Jatim). 

Para pedagang di pasar tersebut curhat mengenai kenaikan harga beras, gula, dan minyak kepada Atikoh.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada Senin (18/12/2023) pagi, detikcom melihat Siti Atikoh berjalan ke pasar tersebut usai melakukan senam. Ia tampak menyapa warga dan berfoto bersama mereka.

Setelah itu, Atikoh mengunjungi beberapa kios dan berdialog dengan para pedagang. Salah satu pedagang yang bernama Tini mengeluhkan kenaikan harga barang kebutuhan pokok.

Baca Juga :  Perdana Tidur di IKN, Ini Kata Puan Maharani

Atikoh menjelaskan bahwa harga bahan pokok harus diatur agar tidak naik terlalu tinggi. Ia mengatakan bahwa kenaikan harga sembako dapat memicu kenaikan harga barang lainnya.

“Sehingga ketika mereka (pelanggan) untuk memenuhi kebutuhan pokoknya, pedagang-pedagang yang lain terkena imbas. Seperti pedagang di sini palawija, atau buah-buahan. Kemudian (pedagang) pakaian, (karena kenaikan harga) seperti itu juga terpengaruh,” jelasnya.

Atikoh juga menekankan bahwa para pedagang di pasar tersebut ingin harga-harga yang stabil. Ia menjelaskan bahwa pasangan calon presiden-calon wakil presiden nomor urut 3, yaitu Ganjar-Mahfud Md, akan membuat kebijakan untuk mengatur harga agar tetap stabil.

“Sehingga ketika seperti misalnya kebutuhan-kebutuhan pertanian, ketika panen raya ini memang harus distabilkan agar harganya juga tidak terlalu turun sehingga tetap petani juga terlindungi. Tapi ketika supply-nya turun misalnya (karena) lagi tidak panen dan sebagainya, ini juga yang stok itu bisa dikeluarkan. Agar harga harganya tidak terlalu naik. Jadi memang di sini harus ada supply-demand-nya harus bisa diseimbangkan,” ujar Atikoh

Berita Terkait

Film Horor Legendaris Final Destination Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini
Irna Gustiawati, Sosok Pemimpin yang Humanis dan Berdedikasi, Berpulang pada Usia 50 Tahun
Tragedi Pemuda Tertusuk Badik dalam Tradisi Angngaru: Seruan Penggunaan Senjata yang Lebih Aman
Perjalanan Penuh Tantangan Rover Perseverance di Mars: Mendaki Lereng Curam dan Mencari Jejak Kehidupan Kuno
Tahapan Seleksi Kompetensi Bidang CPNS Kemenkumham 2024 untuk Lulusan SMA
Bebas Bersyarat, Medina Zein Mengaku Trauma Pulang ke Rumah
Van Nistelrooy Segera Hapus Foto Kontroversial setelah Ditunjuk sebagai Pelatih Sementara Manchester United
Mengungkap Taktik Terbaik di EA Sports FC 25: Dominasi dengan Formasi 5-4-1

Berita Terkait

Wednesday, 30 October 2024 - 21:03 WIB

Film Horor Legendaris Final Destination Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini

Wednesday, 30 October 2024 - 20:57 WIB

Irna Gustiawati, Sosok Pemimpin yang Humanis dan Berdedikasi, Berpulang pada Usia 50 Tahun

Wednesday, 30 October 2024 - 20:48 WIB

Tragedi Pemuda Tertusuk Badik dalam Tradisi Angngaru: Seruan Penggunaan Senjata yang Lebih Aman

Wednesday, 30 October 2024 - 20:43 WIB

Perjalanan Penuh Tantangan Rover Perseverance di Mars: Mendaki Lereng Curam dan Mencari Jejak Kehidupan Kuno

Wednesday, 30 October 2024 - 20:37 WIB

Tahapan Seleksi Kompetensi Bidang CPNS Kemenkumham 2024 untuk Lulusan SMA

Berita Terbaru