Ingin Teras Rumah Lebih Aestetik? Coba 2 Model Desain Kanopi Minimalis Ini di Tahun 2024

Redaksi SwaraWarta.co.id

- Redaksi

Saturday, 6 January 2024 - 09:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ingin Teras Rumah Lebih Aestetik? Coba 2 Model Desain Kanopi Minimalis Ini di Tahun 2024

SwaraWarta.co.id – Tinggal di negara tropis seperti Indonesia, udara panas menjadi hal yang biasa. Namun, bagaimana jika udara semakin panas dan membuat rumah terasa tidak nyaman? 

Solusinya adalah memasang kanopi! Kanopi tidak hanya berfungsi sebagai pelindung untuk mobil dan teras rumah, tetapi juga dapat menjadi dekorasi eksterior yang menarik.

Desain Model Kanopi Hits Tahun 2024

1. Kanopi Minimalis Kaca

Model kanopi minimalis kaca sedang populer pada tahun 2024. Desain pelindung eksterior ini naik daun, terutama dengan banyaknya pembangunan perumahan cluster yang mengusung konsep minimalis. 

Kamu dapat memilih berbagai jenis kaca, mulai dari kaca bening, kaca es, hingga kaca berwarna. Untuk tampilan minimalis, pilih kaca bening atau kaca es. 

Namun, jika ingin tampil lebih ekstentrik, kaca mosaik dapat mengangkat desain luar rumah menjadi lebih berwarna.

Kanopi Minimalis Kaca
Kanopi Minimalis Kaca

2. Kanopi Kayu Coklat Emas

Jika ingin rumah terlihat modern namun tetap bersahabat dan hangat, model kanopi kayu berwarna coklat keemasan menjadi pilihan yang tepat. 

Desain ini tidak hanya cocok di depan rumah, tetapi juga di halaman belakang, khususnya di area barbecue dan tempat kumpul bersama. 

Kanopi kayu terbukti lebih tahan lama karena kayu memiliki sifat yang tidak mudah memuai atau menyusut, sehingga lebih awet.

Baca Juga :  Memiliki Potensi Besar, Kenapa Harga Tiket ke Indonesia Timur Lebih Mahal?

Dengan memilih salah satu dari desain kanopi hits tahun 2024 ini, rumahmu tidak hanya akan terlindungi dari panas yang menyengat tetapi juga terlihat lebih stylish.

Berita Terkait

Habib Rizieq Tanggapi Kunjungan Paus Fransiskus
Masjid Istiqlal Bukan Hanya Tempat Ibadah
Syeikh Ali jaber Tekankan Pentingnya Membaca Al- Quran
2 Surat Penggugur Dosa dan Pengabul Doa
Drs Syafrudin Ingatkan Pentingnya Bangun Kepribadian Islami
Wajibkah Wudhu Sebelum Masuk Masjid? Simak Pembahasannya!
Hutang Bisa Dipindahkan? Kenali Apa Itu Hiwalah!
Jangan Asal Berhutang!Kenali Dulu Fiqih Hutang Piutang Agar Tidak Salah Jalan!

Berita Terkait

Sunday, 8 September 2024 - 06:20 WIB

Habib Rizieq Tanggapi Kunjungan Paus Fransiskus

Sunday, 8 September 2024 - 06:18 WIB

Masjid Istiqlal Bukan Hanya Tempat Ibadah

Sunday, 8 September 2024 - 06:15 WIB

Syeikh Ali jaber Tekankan Pentingnya Membaca Al- Quran

Sunday, 8 September 2024 - 06:14 WIB

2 Surat Penggugur Dosa dan Pengabul Doa

Sunday, 8 September 2024 - 06:12 WIB

Drs Syafrudin Ingatkan Pentingnya Bangun Kepribadian Islami

Berita Terbaru

Berita

Habib Rizieq Tanggapi Kunjungan Paus Fransiskus

Sunday, 8 Sep 2024 - 06:20 WIB

Berita

Masjid Istiqlal Bukan Hanya Tempat Ibadah

Sunday, 8 Sep 2024 - 06:18 WIB

Berita

Syeikh Ali jaber Tekankan Pentingnya Membaca Al- Quran

Sunday, 8 Sep 2024 - 06:15 WIB

Berita

2 Surat Penggugur Dosa dan Pengabul Doa

Sunday, 8 Sep 2024 - 06:14 WIB