Seorang Siswi SMP di Semarang ditemukan Tidak Bernyawa di Teras Rumahnya

- Redaksi

Tuesday, 9 January 2024 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Siswa SMP ditemukan tewas tergantung di teras rumahnya
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Seorang siswi SMP berusia 13 tahun ditemukan meninggal di teras rumahnya di wilayah Semarang. 

Korban pertama kali ditemukan pukul 05.00 WIB dalam keadaan sudah tidak bernyawa.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Gunungpati, Kompol Muhammad Nurkholis mengatakan bahwa ayah korban yang pertama kali menemukan putrinya sudah tak sadarkan diri di teras rumah

“Ada saat menuju ke teras belakang rumah, ketika itu bapak korban melihat korban sudah dalam posisi tergantung,” ujar Nurkholis melalui pesan singkat, Selasa (9/1/2024).

Ayah korban telah berusaha memberikan pertolongan pertama dengan melakukan CPR atau resusitasi jantung. 

Baca Juga :  Bocah SD di Bandung Terjebak di Gorong-gorong diduga Sudah Terseret Arus Sungai

Namun, upaya tersebut tidak memberikan respons positif pada tubuh korban.

Setelah itu, keluarga korban melaporkan kejadian ini ke kantor polisi. Tim dokter menyatakan bahwa korban diduga meninggal saat tengah malam. 

“Pemeriksaan dari dokter puskesmas, diperkirakan korban meninggal tengah malam,” kata Nurkholis.

Pihak kepolisian juga tidak menemukan tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. Saat ini, pihak kepolisian masih terus melakukan penyelidikan dan memeriksa saksi-saksinya.

“Tidak diketemukan ada tanda-tanda kekerasan,” pungkas Nurkholis.

Berita Terkait

Waspada Banjir Lahar Dingin di Sekitar Gunung Lewotobi Laki-Laki, Masyarakat Diimbau Siaga
Kasus Guru Honorer Terlibat Penganiayaan Anak Polisi di Konawe Selatan, Sidang Lanjut ke Tahap Berikutnya
Situasi Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia: Shin Tae-yong Jelaskan Alasan Tidak Dipanggil
Nikita Mirzani Tanggapi Pemanggilan Razman Arif Nasution oleh Polisi: Tidur Nyenyak Ya, Razman!
Hari Ayah Nasional: Mengenang Peran Ayah sebagai Pahlawan Keluarga
Tiket Laga Timnas Indonesia vs Jepang Ludes Terjual Habis dalam Waktu Singkat
Hari Ayah Nasional: Tanggal Peringatan dan Makna Penting di Balik Perayaannya
Hujan Belum Merata, BPBD Ponorogo Tetap Salurkan Bantuan Air Bersih ke Desa-Desa Terdampak Kekeringan

Berita Terkait

Monday, 4 November 2024 - 21:13 WIB

Waspada Banjir Lahar Dingin di Sekitar Gunung Lewotobi Laki-Laki, Masyarakat Diimbau Siaga

Monday, 4 November 2024 - 21:06 WIB

Kasus Guru Honorer Terlibat Penganiayaan Anak Polisi di Konawe Selatan, Sidang Lanjut ke Tahap Berikutnya

Monday, 4 November 2024 - 21:00 WIB

Situasi Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia: Shin Tae-yong Jelaskan Alasan Tidak Dipanggil

Monday, 4 November 2024 - 20:52 WIB

Nikita Mirzani Tanggapi Pemanggilan Razman Arif Nasution oleh Polisi: Tidur Nyenyak Ya, Razman!

Monday, 4 November 2024 - 20:44 WIB

Hari Ayah Nasional: Mengenang Peran Ayah sebagai Pahlawan Keluarga

Berita Terbaru