Pengancam Anies Baswedan Ditangkap, Mahfud MD Turut Buka Suara

- Redaksi

Saturday, 13 January 2024 - 13:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pelaku pengancaman penembakan terhadap Anies Baswedan
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Seorang pria yang mengancam akan menembak calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan, melalui media sosial telah ditangkap. 

Wakil calon presiden nomor urut 3, Mahfud Md, merespons positif terhadap tindakan penegak hukum.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ya bagus, orang ngancam-ngancam gitu biar ditangkap,” kata Mahfud di Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (13/1/2024).

Mahfud memperingatkan masyarakat agar berhati-hati dan bijak dalam menggunakan media sosial. 

“Dan hati-hati ya masyarakat. Ngancam-ngancam lewat medsos itu nangkapnya gampang. Saya sudah berkali-kali nangkep orang, itu ada yang dari Makassar namanya Anwar,” ungkapnya

“Bikin meme ‘Mahfud Md ditangkap KPK karena korupsi’. Saya lapor ke polisi siber, ditangkap, dibawa ke Jakarta (pelaku) minta maaf,” ujarnya.

Baca Juga :  Bambang Gatot Ariyono Jadi Tersangka Kasus Korupsi Tata Niaga Timah, Kerugian Negara Rp300 Triliun

Ia sendiri pernah meminta polisi menangkap orang yang menyebarkan berita bohong tentang dirinya.

“Pernah juga dulu sama di masjid ada seorang takmir masjid itu kasar sekali, saya suruh cari, ketemu sebentar,” ungkap Mahfud

“Oleh sebab itu siapapun yang buat-buat gitu tuh, kalau polisi mencari itu gampang menemukannya,” ungkapnya 

“Oleh sebab itu jangan melakukan pengancaman-pengancaman atau tindakan atau penipuan melalui smartphone,” imbuhnya.

Mahfud juga menjelaskan bahwa polisi dapat dengan mudah menemukan pelaku kejahatan di media sosial. 

Oleh karena itu, ia menekankan agar masyarakat tidak melakukan ancaman atau penipuan melalui smartphone.

Berita Terkait

Maya Watono Jadi Direktur Utama InJourney, Pimpin Holding BUMN Aviasi dan Pariwisata
Dukungan Anies Baswedan Dongkrak Elektabilitas Pramono Anung-Rano Karno di Pilgub DKI 2024
Polres Ponorogo Terapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Kampanye Pilbup 2024
Bahas Soal Janda, Ridwan Kamil Mengaku Khilaf hingga Meminta Maaf
Heboh Dana Bos SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejari Angkat Bicara
Dituding Curi Uang, Bocah 10 Tahun Dianiaya Pria Dewasa
Tak Ada Perempuan yang Pimpin KPK, MAKI Bilang Begini
Terungkap, Begini Motif Pembacokan yang Tewaskan Saksi Pilkada Sampang

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 18:50 WIB

Maya Watono Jadi Direktur Utama InJourney, Pimpin Holding BUMN Aviasi dan Pariwisata

Friday, 22 November 2024 - 17:30 WIB

Dukungan Anies Baswedan Dongkrak Elektabilitas Pramono Anung-Rano Karno di Pilgub DKI 2024

Friday, 22 November 2024 - 17:25 WIB

Polres Ponorogo Terapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Kampanye Pilbup 2024

Friday, 22 November 2024 - 17:08 WIB

Bahas Soal Janda, Ridwan Kamil Mengaku Khilaf hingga Meminta Maaf

Friday, 22 November 2024 - 17:03 WIB

Heboh Dana Bos SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejari Angkat Bicara

Berita Terbaru

Lowongan Supervisor Bank Capital Magelang

Loker

Lowongan Supervisor Bank Capital Magelang Tahun 2024

Friday, 22 Nov 2024 - 18:44 WIB

Lowongan Supervisor Bank Capital Madiun

Loker

Lowongan Supervisor Bank Capital Madiun Tahun 2024

Friday, 22 Nov 2024 - 18:34 WIB

Lowongan Supervisor Bank Capital Lumajang

Loker

Lowongan Supervisor Bank Capital Lumajang Tahun 2024

Friday, 22 Nov 2024 - 18:24 WIB