Jelang Pemilu, Akun Instagram Mahfud MD diretas

- Redaksi

Tuesday, 16 January 2024 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Akun Instagram Mahfud MD diretas
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Pada Selasa sore, 16 Januari 2024, terjadi peretasan pada akun Instagram pribadi Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud Md dengan username @mohmahfudmd. 

Pada postingan terakhir, Mahfud masih membagikan video pendek saat dirinya siaran lansung di Tiktok. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, sekitar pukul 16.00, akun Mahfud yang juga calon wakil presiden Ganjar Pranowo itu mengunggah video pendek yang menggunakan takarir berbahasa asing. 

Dalam video yang berdurasi kurang dari 10 detik tersebut, terlihat sejumlah tentara berpakaian seragam IDF sedang memainkan bola dunia. 

Mereka saling menyundul bola untuk diteruskan ke teman di sebelahnya. Di bagian caption, terdapat kalimat berbahasa Ibrani. 

Baca Juga :  Iran Bersumpah akan Balas Serangan Israel yang Menawaskan Pimpinan Politik Hamas

Staf Khusus Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Rizal Mustary, mengatakan bahwa akun Instagram Mahfud memang telah diretas

Rizal mengungkapkan sedang berupaya melakukan pemulihan akun tersebut.

“Saat ini status akun Instagram pribadi Bapak Mahfud Md diretas oleh pihak lain di luar tim pengelola. Situasi ini terjadi sejak siang hari Selasa tgl 16 Januari 2024, dan upaya pemulihan sedang dilakukan. Segala post dan direct message dari akun tersebut sejak siang hari ini bukanlah dari Bapak Mahfud M,” kata Rizal dalam keterangan pers resminya pada Selasa sore, 16 Januari 2024.

Berita Terkait

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya
Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline
Bayi Laki-laki Ditemukan di Sawah Madiun, Diduga Dibuang Orang Tuanya
Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas
Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka
Kejagung Geledah Tiga Lokasi Terkait Suap Putusan Lepas Kasus Ekspor CPO
Gubernur Dedi Mulyadi: Cabut Izin dan Gelar Dokter Pelaku Pelecehan Pasien di Garut
vivo V50 Lite Siap Rilis di Indonesia 17 April, Tawarkan Baterai Jumbo dalam Bodi Tipis

Berita Terkait

Wednesday, 16 April 2025 - 11:25 WIB

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya

Wednesday, 16 April 2025 - 09:50 WIB

Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline

Wednesday, 16 April 2025 - 09:48 WIB

Bayi Laki-laki Ditemukan di Sawah Madiun, Diduga Dibuang Orang Tuanya

Wednesday, 16 April 2025 - 09:43 WIB

Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas

Wednesday, 16 April 2025 - 09:38 WIB

Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka

Berita Terbaru