Ditendang Sapi, Panitia Kurban di Lampung Muntah Darah hingga Tak Sadarkan Diri

- Redaksi

Tuesday, 18 June 2024 - 03:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Panitia kurban yang ditendang sapi hingga pingsan
(Dok. Ist)

swarawarta.co.id – Seorang warga bernama Sutiyono di Bandar Lampung mengalami muntah darah setelah ditendang sapi kurban. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kejadian ini terjadi saat penyembelihan hewan kurban di Masjid Nurun Yaqin, Way Halim, Bandar Lampung pada Senin (17/6/2024) pukul 08.00 WIB. Korban sempat pingsan dan langsung dibawa ke rumah sakit.

“Peristiwanya pagi tadi, jadi kami berdua ini mau bawa sapi itu ke masjid. Kemudian sampai di depan bengkel mungkin karena suara motor, sapi itu kaget dan langsung berontak,” kata salah seorang warga yang juga rekan korban, Sardi, Senin (17/6/2024).

Baca Juga :  Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Dia Jadwal dan Link Streaming Liga Inggris Pekan ke-23: Arsenal vs Liverpool di Vidio

“Waktu berontak itu, Yono ini pas berada di samping kaki sapi itu. Kemudian kena tendak bagian perutnya dan langsung ke banting ke aspal,” tambahnya.

Baca Juga: Polda Metro Jaya Kurbankan 135 Sapi dan 37 Kambing, Ini Pembagiannya

Sardi, salah satu panitia kurban menjelaskan bahwa sapi tersebut sempat mengamuk karena dirinya tidak lagi dapat mengontrol tali karena jarinya terjepit. 

“Sudah nggak bisa dipegang lagi, jari saya aja udah kejerat. Kalau ditahan terus putus ini jari,” terangnya

Baca Juga: Jelang Hari Raya Qurban, Pasar Hewan di Ponorogo Digeruduk Pembeli

Ketika ia melihat temannya terkapar tak sadarkan diri, ia meminta bantuan panitia lainnya untuk segera membawa korban ke rumah sakit.

Baca Juga :  Mengapa Urutan Sila-sila Pancasila berbentuk Hierarkis Pyramidal?

“Iya sudah muntah darah, sudah geletak itu kebentur aspal, udah nggak sadarkan diri. Saya langsung minta dibawa ke urip (rumah sakit),” imbuhnya

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB