Pria di Probolinggo Ditemukan Tewas dalam Kondisi Setengah Telanjang, Begini Faktanya!

- Redaksi

Sunday, 3 March 2024 - 11:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TKP penemuan mayat pria setengah telanjang (Dok. Istimewa)

 SwaraWarta.co.id – Seorang pria bernama Saifullah (28) ditemukan meninggal di dekat pemakaman desa Selogudik Wetan, kecamatan Pajarakan, kabupaten Probolinggo

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ditemukan, ia dalam posisi membungkuk dan setengah telanjang di samping motornya. 

Menurut sepupunya, Mayisah, Saifullah pergi bekerja pada hari Sabtu (2 Maret) pagi dan tidak pulang. Keluarganya mengiranya masih bekerja lembur.

Namun ketika Saifullah tidak pulang hingga pagi, keluarganya mulai khawatir dan mencarinya. 

“Tadi malam memang kan tidak pulang ke rumah, jadi keluarga tidak menghubungi karena mengira kalau kerjaannya belum selesai. Tapi karena sampai pagi tadi tidak pulang, akhirnya keluarga sempat mencari,” kata Mayisah, Minggu (3/3). 

Baca Juga :  Xiaomi Perkenalkan SUV Listrik YU7, Siap Hadir di Pasar China Tahun Depan

Sayangnya, mereka kemudian mendapat kabar dari teman Saifullah bahwa ia telah meninggal dunia. 

Walau tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan, keluarga menduga bahwa kematiannya tidak wajar.

“Kondisinya membungkuk di sepada motornya dan memang tidak wajar. Apalagi kerjanya sepupu saya ini mengantarkan tabung gas, tapi meninggalnya di semak-semak pinggir kuburan, tidak wajar. Semoga lekas ada titik terang dari pihak kepolisian,” harap Mayisah

Tubuh Saifullah ditemukan dengan luka bakar seperti melepuh di tangannya dan wajahnya, meskipun belum diketahui penyebab pastinya. 

Tohir, petugas dari kamar mayat RSUD Waluyo Jati Kraksaan, mengatakan bahwa penyebab luka bakar pada Saifullah masih tidak jelas.

“Tidak tahu pasti penyebabnya, tapi di tubuhnya korban seperti kena luka bakar. Kulit-kulitnya kayak melepuh, tidak tahu pasti terkena apa, mungkin nanti bisa langsung ke pihak kepolisian,” ungkap Tohir

Baca Juga :  Jakarta Lebaran Fair 2025 Resmi Dibuka, Bisa Jadi Destinasi Liburan Lebaran yang Menarik

Tas kulit dan identitas Saifullah juga ditemukan di dalam jok motor tersebut. Pemerintah desa melaporkan temuan ini ke kepolisian dan jenazah Saifullah dievakuasi ke kamar mayat RSUD Waluyo Jati untuk diselidiki.

Berita Terkait

Rusia Berencana Ingin Menempatkan 2 Pesawat Pengebom Strategis di Bandara Biak, Kemhan: Tegas Bantah Laporan Itu
Atalia Praratya Hadiri Halalbihalal Golkar Tanpa Ridwan Kamil
Libur Lebaran 2025, Telaga Ngebel Raup Pendapatan Hampir Rp400 Juta dan Catat Kenaikan Wisatawan
Lindungi Diri, Jemaah Haji Diwajibkan Vaksin Polio dan Meningitis
Taman Safari Bantah Tuduhan Eksploitasi Mantan Pemain Sirkus, KemenHAM Lakukan Penyelidikan
Semangat Gotong Royong Warnai Penanganan Longsor di Telaga Ngebel Ponorogo
Pengacara Senior Hotma Sitompoel Meninggal Dunia, Indonesia Kehilangan Sosok Pembela Kaum Lemah
Polisi Gerebek Lokasi Pengoplosan Gas Elpiji di Cileungsi, 152 Tabung Disita

Berita Terkait

Thursday, 17 April 2025 - 09:01 WIB

Atalia Praratya Hadiri Halalbihalal Golkar Tanpa Ridwan Kamil

Thursday, 17 April 2025 - 08:58 WIB

Libur Lebaran 2025, Telaga Ngebel Raup Pendapatan Hampir Rp400 Juta dan Catat Kenaikan Wisatawan

Thursday, 17 April 2025 - 08:56 WIB

Lindungi Diri, Jemaah Haji Diwajibkan Vaksin Polio dan Meningitis

Thursday, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Taman Safari Bantah Tuduhan Eksploitasi Mantan Pemain Sirkus, KemenHAM Lakukan Penyelidikan

Thursday, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Semangat Gotong Royong Warnai Penanganan Longsor di Telaga Ngebel Ponorogo

Berita Terbaru

Ingin kredit mobil? Simak 5 tips penting sebelum ajukan kredit Wuling, termasuk rekomendasi Wuling New Air ev yang hemat dan ramah lingkungan.

Advertorial

Jangan Asal! Ketahui 5 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Kredit Mobil

Thursday, 17 Apr 2025 - 16:18 WIB

cara mengatasi keyboard laptop yang tidak bisa mengetik

Teknologi

Keyboard Laptop Macet? Jangan Panik! Ini Cara Mudah Mengatasinya

Thursday, 17 Apr 2025 - 13:00 WIB

Apa yang Dimaksud dengan Ruang

Pendidikan

Apa yang Dimaksud dengan Ruang? Berikut Pembahasannya!

Thursday, 17 Apr 2025 - 10:36 WIB