Walau Anna Qur’an Suyyirat Bihul Jibalu untuk Apa? Ini Bacaan Lengkapnya!

- Redaksi

Thursday, 20 June 2024 - 03:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Al Qur’an (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id Dalam ajaran Islam, membaca Al-Quran merupakan salah satu ibadah yang sangat dianjurkan. 

Al-Quran yang merupakan kitab suci dalam agama Islam, merupakan sumber inspirasi, pedoman, dan petunjuk bagi para penganutnya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:

Cara Mengajari Anak Mengaji Paling Efektif dan Mudah

Salah satu surat dalam Al-Quran yang memiliki kandungan yang menarik untuk dibahas adalah Surat Al-Rad.

Surat Al-Rad merupakan surat ke-13 dalam Al-Quran yang terdiri dari 43 ayat. Surat ini adalah salah satu surat Al-Makiyah yang artinya surat ini diturunkan pada masa Nabi Muhammad SAW masih berdakwah di kota Mekah. 

Akan tetapi, ada satu ayat di dalam surat ini, yaitu ayat ke-31 yang merupakan ayat dari Madinah.

Kandungan Surat Al Ras ayat Ke- 31

Walau Anna Qur
Al Qur’an (Dok. Ist)

Ayat ke-31 dalam Surat Al-Rad adalah salah satu ayat yang memiliki keistimewaan tersendiri karena menyatakan tentang keindahan dan keagungan Al-Quran. 

Baca Juga :  Seru!! Melihat Aksi Beberapa Remaja Warga Bermain Seluncuran di BKB Semarang.

Baca Juga:

Walau Anna Qur’an 7x Maknanya Apa? Ini Penjelasan Lengkapnya!

Ayat ini menyatakan bahwa jika ada bacaan kitab suci yang memiliki kekuatan sebesar Al-Quran, maka gunung-gunung dapat digoncangkan, bumi dapat terbelah dan orang-orang yang sudah mati dapat berbicara. 

Namun, semuanya itu hanya dapat diberikan oleh Allah SWT yang pasti memiliki kekuasaan atas segala sesuatu.

Begitu juga, ayat tersebut mengatakan bahwa Allah memiliki kuasa untuk memberi petunjuk kepada manusia melalui Al-Quran. 

Bagi orang yang beriman, surat tersebut mengajarkan agar tetap berserah diri pada Allah SWT dan menghargai kekuatan dari Al-Quran. 

Baca Juga:

Tips Cara Menghafal Al quran dengan Cepat, Umat Muslim Wajib Tahu!

Sedangkan bagi orang yang kafir, surat ini mengajarkan tentang hukuman yang akan diterima akibat perbuatan mereka.

Kandungan dari Surat Al-Rad ayat 31 mengajarkan kita tentang kekuatan dan kemampuan yang sangat besar dari Al-Quran serta kepastian akan janji Allah SWT

Baca Juga :  Cara Membayar Hutang Puasa Ramadhan dengan Uang dan Ketentuannya

Ayat ini juga mengingatkan kita bahwa hidup ini hanya sementara dan kita harus selalu berusaha dekat dengan ajaran-Nya agar kita dapat meraih kebahagiaan dunia dan akhirat. 

Baca Juga:

Doa Nabi Muhammad SAW Doa Mustajab, Amalkan Setiap Hari

Oleh karena itu, membaca Al-Quran merupakan kegiatan yang sangat penting dan harus menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari.

Bacaan Surat Ar Rad ayat Ke-31

وَلَوْ أَنَّ قُرْءَانًا سُيِّرَتْ بِهِ ٱلْجِبَالُ أَوْ قُطِّعَتْ بِهِ ٱلْأَرْضُ أَوْ كُلِّمَ بِهِ ٱلْمَوْتَىٰ ۗ بَل لِّلَّهِ ٱلْأَمْرُ جَمِيعًا ۗ أَفَلَمْ يَا۟يْـَٔسِ ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ أَن لَّوْ يَشَآءُ ٱللَّهُ لَهَدَى ٱلنَّاسَ جَمِيعًا ۗ وَلَا يَزَالُ ٱلَّذِينَ كَفَرُوا۟ تُصِيبُهُم بِمَا صَنَعُوا۟ قَارِعَةٌ أَوْ تَحُلُّ قَرِيبًا مِّن دَارِهِمْ حَتَّىٰ يَأْتِىَ وَعْدُ ٱللَّهِ ۚ إِنَّ ٱللَّهَ لَا يُخْلِفُ ٱلْمِيعَاد

Baca Juga :  Daur Hidup Jangkrik, Apa dan Bagaimana Tahapannya?

Walau anna qur`ānan suyyirat bihil-jibālu au quṭṭi’at bihil-arḍu au kullima bihil-mautā, bal lillāhil-amru jamī’ā, a fa lam yai`asillażīna āmanū al lau yasyā`ullāhu laḥadan-nāsa jamī’ā, wa lā yazālullażīna kafarụ tuṣībuhum bimā ṣana’ụ qāri’atun au taḥullu qarībam min dārihim ḥattā ya`tiya wa’dullāh, innallāha lā yukhliful-mī’ād. 

Artinya:

“Dan sekiranya ada suatu bacaan (kitab suci) yang dengan bacaan itu gunung-gunung dapat digoncangkan atau bumi jadi terbelah atau oleh karenanya orang-orang yang sudah mati dapat berbicara, (tentulah Al Quran itulah dia). Sebenarnya segala urusan itu adalah kepunyaan Allah. Maka tidakkah orang-orang yang beriman itu mengetahui bahwa seandainya Allah menghendaki (semua manusia beriman), tentu Allah memberi petunjuk kepada manusia semuanya. Dan orang-orang yang kafir senantiasa ditimpa bencana disebabkan perbuatan mereka sendiri atau bencana itu terjadi dekat tempat kediaman mereka, sehingga datanglah janji Allah. Sesungguhnya Allah tidak menyalahi janji”.

Berita Terkait

Setelah Saudara Membaca Materi Mengenai Pembentukan dan Kekosongan Hukum
Jelaskan Peran Kerajaan Majapahit Bagi Kehidupan Berbangsa Negara Kesatuan Republik Indonesia
Apa Saja Kendala yang Dirasakan Saat Pelaksanaan Ujian? Berikut ini Penjelasannya!
Umpamakan Bahwa Anda Adalah Seorang Calon Pengusaha yang Akan Mendirikan Bisnis Fashion Wanita
Bagaimana Analisis atas Proyek Kereta Cepat Whoosh yang Sudah Berjalan Sampai dengan Saat Ini Dilihat dari Sisi Aspek Ekonomi
Buatlah Analisis Sensitivitas dan Tentukan Rencana Manakah yang Paling Baik di Antara Dua Rencana di Atas
Produksi Merupakan Proses Merubah Input atau Beberapa Input Menjadi Output, Dalam Proses Ini, Produsen Tidak Serta Merta Dapat Menambah Semua Input
Jono dan Joni Merupakan Teman Dekat (Bukan Saudara) Karena Rumah Mereka Berdua Berdekatan, Suatu Hari Jono Dipindahkan Tugas Ke Kota Lain

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:45 WIB

Setelah Saudara Membaca Materi Mengenai Pembentukan dan Kekosongan Hukum

Thursday, 21 November 2024 - 19:11 WIB

Jelaskan Peran Kerajaan Majapahit Bagi Kehidupan Berbangsa Negara Kesatuan Republik Indonesia

Thursday, 21 November 2024 - 14:03 WIB

Apa Saja Kendala yang Dirasakan Saat Pelaksanaan Ujian? Berikut ini Penjelasannya!

Thursday, 21 November 2024 - 12:34 WIB

Umpamakan Bahwa Anda Adalah Seorang Calon Pengusaha yang Akan Mendirikan Bisnis Fashion Wanita

Thursday, 21 November 2024 - 12:23 WIB

Bagaimana Analisis atas Proyek Kereta Cepat Whoosh yang Sudah Berjalan Sampai dengan Saat Ini Dilihat dari Sisi Aspek Ekonomi

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB