Mirip Abon Sapi, Ini Resep Dendeng Ragi

- Redaksi

Thursday, 20 June 2024 - 04:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Dendeng ragi
(Dok. Ist)

swarawarta.co.id – Tak hanya abon sapi, resep dendeng ragi juga bisa dijadikan solusi pengolahan daging kurban. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Resep dendeng ragi dapat diterapkan untuk menciptakan olahan tahan lama. 

Resep Dendeng Ragi Paling Praktis 

Berikut ini resep dendeng ragi yang bisa diterapkan untuk mengolah daging sapi:

1. Bahan Dasar

  • 1 kg daging sapi, iris tipis
  • 2 batang serai, digeprek
  • 3 lembar daun salam
  • 3 lembar daun jeruk
  • 3 sdm air asam jawa
  • 2 1/2 sdm gula merah, iris halus
  • air secukupnya
  • minyak goreng
Baca Juga: 6 Cara Memasak Sop Kambing Agar Tidak Bau, Panduan Lengkap dan Mudah Dipahami!

Baca Juga :  Interior Ruang Tamu Area Outdoor

2. Bumbu Halus Dendeng

  • 12 butir bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 1 sdt ketumbar, sangrai
  • 1/3 sdt jinten, sangrai
  • 1/2 sdt merica butiran
  • garam dan kaldu bubuk secukupnya
Baca Juga: Jelang Hari Raya Idul Adha, Ini Resep Sate Kambing yang Sedap dan Tak Berbau

3. Bahan Bumbu Ragi

  • 1 1/4 butir kelapa, diparut memanjang
  • 4 lembar daun jeruk
  • 1 batang serai, geprek
  • 2 1/2 sdm gula merah, iris halus
  • garam dan kaldu bubuk secukupnya
  • 4. Bumbu Halus untuk Kelapa
  • 6 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3 buah cabai merah keriting
  • 2 cm kunyit
  • 1 1/4 sdt ketumbar, sangrai
Baca Juga: Cuanki Stasiun Bandung, Makanan Lezat Penunda Lapar

Baca Juga :  Rekomendasi Film Adaptasi Webtoon Terbaik 2024 yang Wajib Kamu Tonton!

4. Cara Pembuat

  • Baluri daging sapi dengan bumbu halus dendeng. Diamkan selama 30 menit.
  • Panaskan minyak. Masukkan daging berbumbu dan tumis hingga berubah warna.
  • Masukkan daun salam, serai, dan daun jeruk ke dalam tumisan. Aduk rata.
  • Tambahkan air asam jawa, gula merah, garam, dan kaldu bubuk. 
  • Tuang air secukupnya dan masak hingga daging matang. Angkat dan sisihkan.
Baca Juga: Seblak Mamah Saleh yang Terkenal Lezat dan Murah
  • Tumis bumbu halus untuk kelapa. Masukkan daun jeruk dan serai, lalu tumis hingga bumbu matang. 
  • Masukkan gula merah dan tuangkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai tercampur rata. Masukkan kelapa parut, tambahkan garam dan kaldu. Masak hingga tekstur kelapa kering.
  • Masukkan dendeng sapi ke dalam kelapa parut. Masak hingga bumbu meresap dan teksturnya kering.
Baca Juga :  Gejala dan Penyebab Angin Duduk yang Sering Terjadi, Jangan Sampai Salah Penanganan!

Simpan dendeng ragi pada wadah yang rapat sehingga tahan lama.

Berita Terkait

Kebiasaan Menggunakan Layar Sebelum Tidur Dapat Ganggu Kualitas Tidur, Aini Faktanya
ALS Penyakit Apa dan Bagaimana Dampaknya?
Cara Menurunkan Kolesterol Secara Alami dan Efektif Tanpa Mengkonsumsi Obat-obatan
Tetap Sehat Setelah Lebaran: Tips Mengatur Pola Makan dan Kolesterol
Perkiraan Cuaca BMKG untuk Selasa, 1 April 2025: Waspada Hujan Petir di Beberapa Wilayah
Apakah Kacang Menyebabkan Jerawat? Ini Penjelasan dan Faktanya
Doa Ziarah Kubur Lebaran Idul Fitri untuk Mengenang dan Mendoakan yang Telah Tiada
Tata Cara Mandi Idul Fitri untuk Wanita: Menyucikan Diri Sambut Hari Kemenangan

Berita Terkait

Thursday, 3 April 2025 - 09:07 WIB

Kebiasaan Menggunakan Layar Sebelum Tidur Dapat Ganggu Kualitas Tidur, Aini Faktanya

Wednesday, 2 April 2025 - 12:34 WIB

ALS Penyakit Apa dan Bagaimana Dampaknya?

Wednesday, 2 April 2025 - 11:30 WIB

Cara Menurunkan Kolesterol Secara Alami dan Efektif Tanpa Mengkonsumsi Obat-obatan

Tuesday, 1 April 2025 - 09:37 WIB

Tetap Sehat Setelah Lebaran: Tips Mengatur Pola Makan dan Kolesterol

Tuesday, 1 April 2025 - 09:35 WIB

Perkiraan Cuaca BMKG untuk Selasa, 1 April 2025: Waspada Hujan Petir di Beberapa Wilayah

Berita Terbaru