Dramatis, Pria Ini Rela Dipenjara Demi Nikahi LC

- Redaksi

Saturday, 16 March 2024 - 09:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pelaku pencurian motor di Madura
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.idPria bernama JW telah melakukan aksi pencurian sepeda motor di kawasan Jalan Kartini, Tologopatut, Gresik. 

JW sebelumnya pernah mendekam di dalam penjara karena perbuatannya yang sama, tetapi tindakannya itu tidak membuatnya jera dan dia tetap mencuri lagi. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelaku ini sudah 4 kali masuk penjara. Terakhir aksinya 3 tahun yang lalu menjambret dan baru keluar dari penjara sebulan yang lalu,” kata Kanit Resmob Sat Reskrim Polres Gresik Ipda Komang Andhika dilansir dari detikJatim, Jumat (15/3/2024).

Motifnya adalah karena dia tidak memiliki penghasilan dan terobsesi dengan LC di warung kopi.

Baca Juga :  Ibu Kota Negara Nusantara (IKN) Sepi Investor Asing? Jokowi Berikan Tanggapan!

JW menjual sepeda motor Honda Vario milik korban, Akhmad Solikh, seharga 3 juta rupiah di Madura

“Untuk motornya sudah dijual seharga Rp 3 juta. Uangnya untuk karaoke dan pesta di sebuah kafe atau warung pangku, karena di sana ada pacarnya,” jelas Komang

Pelaku berhasil ditangkap setelah polisi menyelidiki laporan dari korban dan mengetahui keberadaan pelaku di warung pangku. 

“Saat petugas mendatangi warung pangku di kawasan Pasuruan, ternyata pelaku di sana sedang melakukan pesta,” tambah Komang.

Ketika ditangkap, pelaku melarikan diri dan melakukan perlawanan terhadap petugas, sehingga akhirnya ia harus ditembak dengan timah panas.

“Kita lakukan tindakan tegas terukur dengan menembak kedua kakinya karena mencoba melawan dan kabur saat dilakukan penangkapan,” pungkas Komang.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB