OJK: Penyandang Disabilitas Rentan Jadi Korban Pinjol Ilegal

- Redaksi

Saturday, 1 March 2025 - 08:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pinjaman online (Dok. Ist)

Ilustrasi pinjaman online (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan, penyandang disabilitas kerap menjadi sasaran empuk pinjaman online (pinjol) ilegal.

Kata Deputi Direktur Pengawasan Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen OJK Jawa Barat, Ikhsan Hutahaean.

Hal itu disampaikan Ikhsan saat menghadiri pelatihan literasi keuangan digital, bekerja sama dengan Telkom University dan IDEAHub, Selasa (12/2/2025) di Bandung, Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Edukasi preventif ini bertajuk “Pelatihan Literasi Keuangan Digital: Pelindungan Mahasiswa Disabilitas dari Pinjaman Online Ilegal”.

Ikhsan menekankan pentingnya literasi keuangan bagi mahasiswa. Khususnya, penyandang disabilitas dalam menghadapi tantangan ekonomi digital yang semakin kompleks.

“Mahasiswa terutama penyandang disabilitas, sering menjadi sasaran empuk bagi pinjaman online ilegal karena kurangnya literasi keuangan. Sehingga, pelatihan ini diharapkan dapat memberikan mereka bekal untuk lebih bijak mengelola keuangan dan menghindari risiko pinjaman ilegal,” ujar Ikhsan Hutahaean.

Baca Juga :  Terungkap, Ini Obrolan PKS dengan Pramono Anung

Kegiatan ini mendapat apresiasi tinggi dari para peserta yang merasa mendapatkan wawasan baru dan bermanfaat dalam mengelola keuangan pribadi mereka. Terlebih, selama pelatihan berlangsung turut disertakan penerjemah bahasa isyarat.

“Pelatihan ini sangat membantu saya memahami risiko pinjaman online ilegal. Dengan adanya juru bahasa isyarat, saya juga bisa lebih memahami materi yang disampaikan,” ucap salah satu peserta.

Berita Terkait

Kemenag Jelaskan Alasan Perbedaan Awal Puasa di Indonesia dengan Negara Tetangga
Polres Metro Jakarta Utara Pastikan Ketersediaan Beras Aman Saat Ramadan
Malaysia, Singapura, dan Brunei Tetapkan Awal Ramadan pada 2 Maret 2025
Sedang Mancing, Pria di Kutai Timur Diterkam Buaya
Munculnya Sinkhole di Gunungkidul, BPBD Sebut Akibat Hujan Deras
Pupuk Indonesia Pastikan Produksi dan Distribusi Tetap Lancar Selama Ramadan 2025
Banjir di Sidoarjo Masih Menggenangi Sejumlah Desa, Warga Mengeluhkan Kondisi yang Semakin Parah
Ramadan 1446 H Dimulai Serentak, PBNU: Lebaran Berpotensi Bersamaan

Berita Terkait

Saturday, 1 March 2025 - 09:11 WIB

Kemenag Jelaskan Alasan Perbedaan Awal Puasa di Indonesia dengan Negara Tetangga

Saturday, 1 March 2025 - 08:53 WIB

Malaysia, Singapura, dan Brunei Tetapkan Awal Ramadan pada 2 Maret 2025

Saturday, 1 March 2025 - 08:47 WIB

Sedang Mancing, Pria di Kutai Timur Diterkam Buaya

Saturday, 1 March 2025 - 08:43 WIB

Munculnya Sinkhole di Gunungkidul, BPBD Sebut Akibat Hujan Deras

Saturday, 1 March 2025 - 08:39 WIB

Pupuk Indonesia Pastikan Produksi dan Distribusi Tetap Lancar Selama Ramadan 2025

Berita Terbaru

Makanan Sahur agar Kuat Puasa, Kamu Wajib Dicoba!

Lifestyle

7 Makanan Sahur agar Kuat Puasa, Kamu Wajib Dicoba!

Saturday, 1 Mar 2025 - 15:04 WIB

Saat Sahur Bagusnya Makan Apa?

Lifestyle

Saat Sahur Bagusnya Makan Apa? Mari Disimak Pembahasannya Berikut!

Saturday, 1 Mar 2025 - 14:53 WIB

Resep Menu Sahur untuk Diet yang Sehat dan Mengenyangkan

Lifestyle

6 Resep Menu Sahur untuk Diet yang Sehat dan Mengenyangkan

Saturday, 1 Mar 2025 - 14:45 WIB

Resep Menu Buka Puasa Berkuah yang Lezat dan Menyehatkan

Lifestyle

16 Resep Menu Buka Puasa Berkuah yang Lezat dan Menyehatkan

Saturday, 1 Mar 2025 - 14:36 WIB