Pelaku Penodongan Berkedok Driver Taksi Online Berhasil Diamankan Kepolisian

- Redaksi

Saturday, 30 March 2024 - 03:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaku penodongan wanita di sosial media
( Dok. Istimewa


SwaraWarta.co.id
– Polres Metro Jakarta Barat berhasil menangkap pengemudi taksi online yang diduga menodong dan memeras seorang wanita yang menjadi viral di media sosial

Pelaku bernama Michael Gomgom telah diamankan dan dihadirkan di Polres Metro Jakarta Barat pada Jumat (29/3/2024). Saat dihadirkan, pelaku terlihat mengenakan baju hitam dan celana pendek, dengan tangan yang sudah terborgol. 

Pelaku hanya tertunduk dan tidak mengucapkan sepatah kata pun ketika dihadirkan di depan awak media.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polres Metro Jakarta Barat bergerak cepat untuk mengusut kasus tersebut dengan menangkap pelaku.

“Terima kasih atas informasinya, kami sampaikan terkait kasus ini sudah kami tangani dengan cepat dan untuk pelaku sudah berhasil kami amankan,” kata Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes M Syahduddi dalam keterangannya, Jumat (29/3/2024).

Baca Juga :  Berapa Angsuran KUR Mikro BRI 2024 Untuk UMKM? Cek Simulasinya di Sini!

Kapolres Syahduddi mengimbau seluruh masyarakat untuk melapor ke polisi jika mengalami kejadian serupa dan tetap waspada terhadap kejahatan semacam ini.

“Kami imbau kepada masyarakat jika menjumpai hal serupa agar segera melaporkan ke pihak berwajib dan tetap waspada,” ujarnya

Berita Terkait

Jelang Masa Tenang, Risma dan Gus Hans Sampaikan Permohonan Maaf
Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online
Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?
Perkembangan Kecerdasan Buatan: Mengubah Industri Tradisional Menjadi Digital
Bea Cukai Batam Tindak 186 Pelanggaran Selama November: Rokok Ilegal hingga Narkotika
Komnas HAM Pantau Pilkada 2024 di Daerah Rawan Konflik untuk Jamin Hak Asasi
Vladimir Putin Murka, Rusia Serang Ukraina dengan Rudal Balistik Antar Benua
Rendang Khas Sumatera Barat Diusulkan Jadi Warisan Budaya Dunia UNESCO 2025

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 18:33 WIB

Jelang Masa Tenang, Risma dan Gus Hans Sampaikan Permohonan Maaf

Saturday, 23 November 2024 - 15:07 WIB

Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online

Saturday, 23 November 2024 - 10:15 WIB

Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?

Saturday, 23 November 2024 - 09:39 WIB

Perkembangan Kecerdasan Buatan: Mengubah Industri Tradisional Menjadi Digital

Saturday, 23 November 2024 - 09:34 WIB

Bea Cukai Batam Tindak 186 Pelanggaran Selama November: Rokok Ilegal hingga Narkotika

Berita Terbaru

Anies Baswedan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 Nov 2024 - 15:58 WIB