Ibu dan Anak di Jaksel ditemukan Tewas

- Redaksi

Sunday, 31 March 2024 - 02:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi jenazah 
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Seorang ibu berusia 82 tahun dengan inisial M dan anak perempuannya berusia 61 tahun dengan inisial P ditemukan telah meninggal dunia, dan jenazah mereka sudah membusuk di rumah mereka di Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan (Jaksel).

Menurut polisi, P lebih dulu meninggal, kemudian disusul oleh M. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Nah dugaan awalnya diketahui si ibu ini meninggalnya baru sekitar sehari atau dua hari. Sementara anaknya, sudah sekitar empat harian. Jadi setelah anaknya meninggal, ibunya jadi nggak keurus sekitar tiga sampai empat hari. Meninggallah ibunya ini,” kata Kapolsek Cilandak, Kompol Wahid Key kepada wartawan, Jumat (29/3/2024) malam.

Baca Juga :  Mengenal Pratiwi Noviyanthi, Mantan Pramugari yang Sering Membantu ODGJ

Seorang saksi bernama Wahid mengatakan bahwa M menderita stroke sementara P memiliki riwayat sakit diabetes akut. 

Dia juga mengatakan bahwa keseharian M bergantung pada P. 

“Kita buka pintunya, nah dua orang itu sudah meninggal. Ibunya usia 82 tahun, anaknya 61 tahun. Jadi sudah tua semua, jadi anaknya ini punya riwayat diabetes akut. Bahkan dia untuk jalan susah. Yang ibunya nggak bisa bangun karena stroke. Ibunya ini mengandalkan anaknya,” ujarnya.

Informasi terbaru menyebutkan bahwa kedua jenazah telah dimakamkan pada pagi hari di TPU Kampung Kandang, Jagakarsa, Jakarta Selatan. 

Prosesi pemakaman dimulai dengan ibadah pemakaman secara Katolik. Keluarga yang sedang berduka menyertai prosesi pemakaman dan terdengar isak tangis menyertai acara tersebut. 

Baca Juga :  Cara Membeli E Materai CPNS 2024 dengan Mudah

Jenazah keduanya dimakamkan dalam satu liang lahat, tepatnya di blok 76 TPU Kampung Kandang Jagakarsa.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB