Keok 2 Kali Berturut-turut, Timnas Indonesia U20 Berhasil Kalahkan India dengan Skor 4:0

- Redaksi

Friday, 31 January 2025 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idTimnas Indonesia U-20 akhirnya meraih kemenangan perdana di ajang Mandiri U-20 Challenge Series 2025 setelah mengalahkan India U-20 dengan skor meyakinkan 4-0 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Kamis (30/1/2025) malam WIB.

Setelah gagal mencetak gol dalam dua pertandingan sebelumnya, Garuda Muda langsung menunjukkan perubahan dengan membuka keunggulan di menit keempat.

Gol pertama datang dari eksekusi tendangan bebas Toni Firmansyah.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, meski tampil agresif dan menurunkan Jens Raven sejak awal, ketajaman lini depan masih menjadi kendala, sehingga keunggulan 1-0 bertahan hingga jeda.

Pada babak kedua, Indonesia tampil lebih efektif dalam memanfaatkan peluang.

Muhammad Ragil menjadi pemain kunci dengan mencetak dua gol pada menit ke-46 dan ke-60. Sementara itu, Iqbal Gwijangge melengkapi pesta gol tim dengan lesakan pada menit ke-75.

Baca Juga :  Kevin Diks Resmi Bergabung dengan Borussia Monchengladbach pada Bursa Transfer Musim Panas Mendatang

Dengan kemenangan ini, tim asuhan Indra Sjafri menutup turnamen di peringkat ketiga klasemen akhir dengan koleksi tiga poin, setelah sebelumnya mengalami kekalahan dari Yordania (0-1) dan Suriah (0-2).

Sementara itu, India harus puas berada di posisi terbawah.

Di sisi lain, Suriah keluar sebagai juara setelah mengalahkan Yordania 2-1 dalam pertandingan yang berlangsung Kamis sore.

Berita Terkait

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya
Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline
Bayi Laki-laki Ditemukan di Sawah Madiun, Diduga Dibuang Orang Tuanya
Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas
Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka
Kejagung Geledah Tiga Lokasi Terkait Suap Putusan Lepas Kasus Ekspor CPO
Gubernur Dedi Mulyadi: Cabut Izin dan Gelar Dokter Pelaku Pelecehan Pasien di Garut
vivo V50 Lite Siap Rilis di Indonesia 17 April, Tawarkan Baterai Jumbo dalam Bodi Tipis

Berita Terkait

Wednesday, 16 April 2025 - 11:25 WIB

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya

Wednesday, 16 April 2025 - 09:50 WIB

Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline

Wednesday, 16 April 2025 - 09:43 WIB

Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas

Wednesday, 16 April 2025 - 09:38 WIB

Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka

Wednesday, 16 April 2025 - 09:37 WIB

Kejagung Geledah Tiga Lokasi Terkait Suap Putusan Lepas Kasus Ekspor CPO

Berita Terbaru

Cara Reset MFA ASN Digital BKN

Teknologi

Lupa Kode? Begini Cara Reset MFA ASN Digital BKN

Wednesday, 16 Apr 2025 - 11:31 WIB

Aktivasi MFA ASN Digital BKN

Teknologi

Panduan Lengkap Aktivasi MFA ASN Digital BKN dengan Mudah

Wednesday, 16 Apr 2025 - 11:17 WIB