Apes! Motor Warga Bogor Dimaling saat Bukber

Avatar

- Redaksi

Saturday, 6 April 2024 - 03:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maling motor di Bogor yang terekam kamera cctv (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Di kawasan Perumahan Villa Nusa Indah, Gunung Putri, Kabupaten Bogor, terjadi pencurian motor saat seorang korban sedang buka puasa bersama. 

Korban bernama Rizky Maulana dan keluarganya mengatakan bahwa motor mereka hilang pada pukul 19.18 WIB. 

Awalnya, mereka menghadiri acara buka bersama pengajian di lingkungan perumahan yang diikuti sembilan orang. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setelah selesai bukber dan hendak kembali pulang motor yang terparkir di halaman depan sudah tidak ada,” kata Rizky, Jumat (5/4). 

Saat itu, ada 3 motor dan 1 mobil yang diparkir di halaman depan, tetapi motor yang hilang berada di paling belakang sehingga membuatnya mudah diambil oleh pencuri.

Baca Juga :  Buruan Daftar! Kementerian Agama Telah Membuka Seleksi Media Center Haji 2024

Dalam rekaman CCTV, terlihat bahwa ada 2 orang maling yang datang pada pukul 19.18 WIB. 

“Dalam rekaman CCTV, terlihat maling ada dua orang. Dia datang pada pukul 19.18 WIB, waktu CCTV kecepatan 10 menit,” ujarnya

Kedua pelaku membagi tugas, satu orang berjaket hitam menggunakan helm memeriksa bagian dalam motor dan satu pelaku lainnya mengamati sekitar lokasi kejadian. 

Mereka terlihat berdiskusi sebelum melakukan aksinya. Setelah itu, pelaku berjaket hitam langsung duduk dan mengotak-atik stop kontak motor.

“Mereka terlihat berdiskusi terlebih dahulu sebelum melakukan aksinya. Setelahnya, pria berjaket hitam langsung duduk dan mengotak-atik stop kontak motor,” terangnya.

Dalam waktu kurang dari 1 menit, mereka berhasil mencuri motor dan kabur dari lokasi kejadian. 

Baca Juga :  Gunakan QRIS Tanpa Saldo, Pria di Blitar Berhasil Ditangkap Polisi

Rizky dan keluarganya berencana untuk melaporkan kejadian ini ke Polsek Gunung Putri.

“Dalam hitungan tak lebih dari 1 menit, motor langsung dibawa lari meninggalkan lokasi,” tutupnya.

Berita Terkait

Anthon Sihombing: Komposisi Kabinet Prabowo Beri Harapan bagi Kemajuan Indonesia
KAI Daop 1 Ubah Rute Kereta untuk Mengantisipasi Pelantikan Presiden
Persiapan Istana: Menyambut Momen Pisah Sambut Presiden dengan Sentuhan Akhir
Hari Pangan Sedunia: Khofifah Ajak Inovasi untuk Mengelola Air dan Pertanian Berkelanjutan
Viral! Video Yanti TKW Taiwan 1 Menit di TikTok, Link Asli Banyak Dicari Netizen, Ternyata Ini Isinya
Kasus Korupsi Timah: Saksi Ungkap Pembelian Porsche Mewah Senilai Rp13,18 Miliar oleh Harvey Moeis
Raffi Ahmad dan Yovie Widianto Tidak Hadir di Pembekalan Calon Wakil Menteri: Ini Alasan yang Diungkap Bima Arya
Prediksi Pemborosan Anggaran Kabinet Gemuk Prabowo-Gibran: Mencapai Rp1,95 Triliun dalam Lima Tahun

Berita Terkait

Friday, 18 October 2024 - 09:03 WIB

Anthon Sihombing: Komposisi Kabinet Prabowo Beri Harapan bagi Kemajuan Indonesia

Friday, 18 October 2024 - 08:57 WIB

KAI Daop 1 Ubah Rute Kereta untuk Mengantisipasi Pelantikan Presiden

Friday, 18 October 2024 - 08:28 WIB

Persiapan Istana: Menyambut Momen Pisah Sambut Presiden dengan Sentuhan Akhir

Friday, 18 October 2024 - 05:06 WIB

Hari Pangan Sedunia: Khofifah Ajak Inovasi untuk Mengelola Air dan Pertanian Berkelanjutan

Friday, 18 October 2024 - 05:02 WIB

Viral! Video Yanti TKW Taiwan 1 Menit di TikTok, Link Asli Banyak Dicari Netizen, Ternyata Ini Isinya

Berita Terbaru

Ni Luh Puspa 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Mendadak jadi Wamen, Ini Sosok Jurnalis Kondang Ni Luh Puspa

Friday, 18 Oct 2024 - 10:14 WIB

Pedagang pasar kota Malang dukung Khofifah Emil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Siapkan 40.000 Suara, Pedagang Malang Siap Menangkan Khofifah Emil

Friday, 18 Oct 2024 - 10:08 WIB

Jubir KPK jelaskan duduk perkara dana hibah berbuntut pengeledahan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Buntut Kasus Dana Hibah, KPK Geledah Dinas Peternakan Jatim

Friday, 18 Oct 2024 - 09:50 WIB