Sempat Viral di Tiktok, Ini Dia Profil Muhammad Erza Syauqy

- Redaksi

Sunday, 21 April 2024 - 04:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemuda yang sempat viral beberapa waktu lalu (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Baru-baru ini, warganet dihebohkan oleh video yang menunjukkan pemuda saat ditanya kapan menikah di momen lebaran.

Setelah ditelusuri oleh tim Swarawarta, pemuda tersebut bernama Muhammad Erza Syauqy asal Banyuwangi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketika diwawancarai oleh tim Swarawarta, Erza mengaku bahwa akibat viralnya video tersebut membawa dampak dalam kehidupannya. 

Baca Juga:

Inspiratif! Duta Kesehatan Sumatera Selatan Bagi-bagi Takjil Gratis di Momen Ramadhan

“Efek dari viral video itu pasti engagement apa postingan kita itu semakin tinggi apalagi dari satu video itu menyebar,” Ungkap Erza pada hari Sabtu, (20/4). 

Meskipun demikian, Erza mengaku bahwa banyak anak muda yang menganggap video tersebut sebagai candaan. 

Baca Juga :  Relawan Deklarasi Dorong dan Dukung Anies Baswedan dalam Pilgub Jakarta 2024

“Nah kalau di efek di sosial sendiri ya pastinya orang-orang ataupun temen-temen milenial yang sering memakai sosial media pasti jadi bahan candaan,” Ungkapnya

“Terlebih di media itu kan bicara soal kejam atau enggak ya ketika kita berperan sebagai orang antagonis di media maka di lingkungan sosial itu sendiri atau impact di masyarakat pasti sama akan terkenal sebagai antagonis juga nah begitu juga video viral itu maka banyak sekali candaan terkait video yang viral tersebut,” Imbuhnya.

Baca Juga:

Sering Dapat Pertanyaan Seputar Pernikahan saat Lebaran? Ini Jawaban Jitu Menurut Salah Satu Duta Genre

Meskipun mendapatkan pertanyaan kapan nikah, namun Erza mengaku tidak terganggu dengan pertanyaan tersebut. 

Baca Juga :  Penyelundupan 5,37 Kilogram Pil Ekstasi dari Malaysia Gagal Digagalkan oleh Bea Cukai Dumai

“Kalau mengganggu atau enggak kalau menurut saya itu nggak nggak begitu mengganggu tapi kembali lagi ke diri kita masing-masing karena kan setiap orang memiliki cara sendiri untuk mendeskripsikan suatu hal” Ungkap Erza.

Lebih lanjut, Erza memberikan tips kepada gen z untuk terus berusaha semaksimal mungkin untuk meraih mimpi meskipun mendapatkan pertanyaan serupa. 

” Kita ya sesama milenial, tetap menjadi diri sendiri saja karena setiap orang itu kan memiliki tujuan yang masing-masing,” Jelasnya. 

“Ya sudah kita usahakan semaksimal mungkin untuk mencapai tujuan tersebut walaupun toh banyak sekali rintangan seperti halnya pertanyaan-pertanyaan seperti itu” Pungkasnya. 

Berita Terkait

Kasus Penembakan Sesama Polisi: Komnas HAM Tekankan Transparansi Hukum
Presiden Prabowo Tiba di Abu Dhabi, Pererat Hubungan Bilateral dengan PEA
Jelang Masa Tenang, Risma dan Gus Hans Sampaikan Permohonan Maaf
Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online
Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?
Perkembangan Kecerdasan Buatan: Mengubah Industri Tradisional Menjadi Digital
Bea Cukai Batam Tindak 186 Pelanggaran Selama November: Rokok Ilegal hingga Narkotika
Komnas HAM Pantau Pilkada 2024 di Daerah Rawan Konflik untuk Jamin Hak Asasi

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 18:50 WIB

Kasus Penembakan Sesama Polisi: Komnas HAM Tekankan Transparansi Hukum

Saturday, 23 November 2024 - 18:41 WIB

Presiden Prabowo Tiba di Abu Dhabi, Pererat Hubungan Bilateral dengan PEA

Saturday, 23 November 2024 - 18:33 WIB

Jelang Masa Tenang, Risma dan Gus Hans Sampaikan Permohonan Maaf

Saturday, 23 November 2024 - 15:07 WIB

Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online

Saturday, 23 November 2024 - 10:15 WIB

Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?

Berita Terbaru

Anies Baswedan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 Nov 2024 - 15:58 WIB