Membangkitkan Kepedulian Pemuda: Grand Final Duta Lingkungan Indonesia 2024 Sukses Digelar

- Redaksi

Sunday, 24 November 2024 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SwaraWarta.co.id – Yayasan Sahabat Pemuda Prestasi Indonesia sukses menggelar Grand Final Pemilihan Duta Lingkungan Indonesia dan Putera-Puteri Nusantara 2024 di Auditorium Abdulrahman Saleh RRI Jakarta, Sabtu malam (23/11/2024).

Acara ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian generasi muda terhadap pendidikan, pariwisata, budaya, sosial, dan lingkungan di Indonesia.

Menurut Irvan Saputra, penyelenggara acara, pemilihan ini bertujuan memilih Duta Lingkungan Indonesia yang fokus pada advokasi lingkungan, serta Putera-Puteri Nusantara yang memiliki perhatian terhadap lima bidang utama: pendidikan, pariwisata, budaya, sosial, dan lingkungan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara ini melibatkan 25 peserta dari berbagai daerah di Indonesia. Beberapa provinsi yang berpartisipasi antara lain Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Kalimantan Barat, dan Kalimantan Selatan.

Baca Juga :  Puan Maharani Sebut Ada Lima Calon Cawapres untuk Ganjar Pranowo Masih Dalam Pertimbangan

Saat dihubungi oleh Tim Swarawarta, Irvan berharap kegiatan ini dapat mendorong generasi muda untuk berprestasi dan lebih peduli terhadap isu-isu penting di Indonesia.

“Harapan saya sendiri semoga duta lingkungan Indonesia dan putera puteri Nusantara Indonesia dapat menjadi wadah bagi generasi muda Indonesia untuk dapat terlibat menjadi agen perubahan khusus nya untuk duta lingkungan dapat menjadi role model yg peduli terhadap lingkungan,” Ungkap Irvan pada Minggu, (24/21).

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan para peserta mampu menjadi inspirasi bagi generasi muda lainnya untuk berkontribusi dalam memajukan bangsa melalui berbagai bidang yang mereka tekuni.

Berita Terkait

Klarifikasi Mengenai Video Viral Mirip Nita Vior yang Menghebohkan Warganet
Tragedi Methanol di Vang Vieng: Enam Turis Meninggal Dunia
Ucapan Hari Guru yang Sederhana, Tulus, dan Penuh Makna
Rudal Hipersonik Oreshnik: Ancaman Baru dari Rusia yang Memicu Kekhawatiran Global
Dugaan Keterangan Palsu, Kuasa Hukum Tom Lembong Ambil Langkah Hukum
KPK Tangkap Tangan Gubernur Bengkulu Terkait Dugaan Pungutan Pilkada
Serangan Israel di Lebanon Terus Berlanjut, 58 Warga Dipastikan Meninggal Dunia
Pentingnya Persiapan Tempat Pemungutan Suara; TPS untuk Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 20:37 WIB

Klarifikasi Mengenai Video Viral Mirip Nita Vior yang Menghebohkan Warganet

Sunday, 24 November 2024 - 20:28 WIB

Tragedi Methanol di Vang Vieng: Enam Turis Meninggal Dunia

Sunday, 24 November 2024 - 20:17 WIB

Ucapan Hari Guru yang Sederhana, Tulus, dan Penuh Makna

Sunday, 24 November 2024 - 20:08 WIB

Dugaan Keterangan Palsu, Kuasa Hukum Tom Lembong Ambil Langkah Hukum

Sunday, 24 November 2024 - 20:04 WIB

KPK Tangkap Tangan Gubernur Bengkulu Terkait Dugaan Pungutan Pilkada

Berita Terbaru

Berita

Tragedi Methanol di Vang Vieng: Enam Turis Meninggal Dunia

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:28 WIB

Entertainment

Film Wicked: Merayakan 21 Tahun Magis dan Penuh Petunjuk Tersembunyi

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:21 WIB

Jelaskan Nasab yang Dimiliki oleh Abu Bakar

Pendidikan

Jelaskan Nasab yang Dimiliki oleh Abu Bakar? Mari Kita Bahas!

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:20 WIB

Berita

Ucapan Hari Guru yang Sederhana, Tulus, dan Penuh Makna

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:17 WIB