Kasus Penipuan Atas Nama Bupati Lamongan Kian Merajalela, Ini Modusnya!

- Redaksi

Thursday, 25 April 2024 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesan penipuan yang mengatasnamakan bupati Lamongan (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Baru-baru ini beredar pesan palsu di WhatsApp dari orang yang mengaku sebagai Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi. 

Si penipu mendesak agar korban segera mentransfer uang sejumlah 25 juta rupiah ke nomor rekening atas nama Yuhronur. Namun, jangan mudah terpancing, pesan tersebut adalah hoaks dan penipuan!.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:

Ngaku Sebagai Pejabat Kejari, Guru Honorer di Surabya Tipu 3 Orang

“Pak Camat saya di bantu di talangin transfer saya ya 25jt besok siang tak kembalikan BANK BRI an: YUHRONUR EFENDI/033001072191501,” tulis pesan yang dikirimkan ke sejumlah OPD di Lamongan tersebut.

Baca Juga :  Bupati Sidoarjo Jadi Tersangka KPK, Ini Kata PJ Gubernur Jatim

Diskominfo Lamongan mencatat bahwa belum ada laporan mengenai orang yang tertipu dengan modus ini. 

“Berkaitan dengan beredar pesan di WhatsApp yang telah menyebar dan menjadi konsumsi publik terkait pinjaman transfer uang ke rekening BRi an. Yuhronur Efendi/033001072191501, kami menyatakan itu penipuan,” kata Sugeng Widodo saat dikonfirmasi, Kamis (25/4). 

Pesan penipuan yang mengatasnamakan tokoh, tentu hal tersebut sangat merugikan bagi masyarakat,” imbuhnya

Yuhronur sendiri juga telah menegaskan bahwa nomor WhatsApp dan rekening yang tertera dalam pesan itu bukan miliknya.

Baca Juga:

Disebut Menipu Anggota DPR Mufti Anam, Pemilik Travel Umroh Buka Suara

Saat ini memang sudah menjadi keharusan bagi kita untuk memilah-milah informasi yang kita terima, karena ada banyak penipuan yang muncul di era teknologi dan digital seperti sekarang ini

Baca Juga :  Pengakuan Ibu di Surabaya: Anak Dicekoki Obat Steroid, IDAI Minta Pengawasan Lebih Ketat

“Warga Lamongan harus tegas dan teliti jika menemui kasus serupa, dan jangan bosan untuk share kepada masyarakat sekitar terkait waspada penipuan dan berita hoaks,” imbaunya

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB