Hard Gumay Sebut Ada Kejayaan usai Timnas Indonesia Tanding, Pertanda Kemenangan?

- Redaksi

Monday, 29 April 2024 - 07:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prediksi Hard Gumay untuk pertandingan Timnas Indonesia vs Uzbekistan (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pada Senin, 29 April 2024, akan ada pertandingan sepak bola semifinal Piala Asia U23 antara Timnas U23 Indonesia melawan Uzbekistan. 

Seorang peramal bernama Hard Gumay memberikan prediksinya tentang hasil pertandingan tersebut. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk saat ini aku melihat kiri dan kanan ramai (orang), bertumpah semua manusia berteriak, di sini mereka terlihat gembira wahhh gitu hore,” kata Hard Gumay di acara Pagi-pagi Ambyar Trans TV, Jumat 26 April 2024 lalu.

Baca Juga:

Lawan Uzbekistan, Witan Sulaeman Mengaku Percaya Diri

Meski dia tidak menyebutkan secara jelas siapa yang akan menang, dia memberikan tanda-tanda bahwa tim yang menang akan merasakan kebahagiaan yang sudah lama dirindukan oleh publik Indonesia. 

Baca Juga :  Bikin Warganet Kesal, Ini Dia Weton Wasit Shen Yinhao

“Sebuah kemenangan, sebuah kejayaan, sebuah kebahagiaan yang rasanya sudah lama tidak diraskan sehubungan dengan Indonesia,” ucapnya

Di akhir pernyataannya, Hard Gumay yakin Timnas U23 Indonesia akan menang melawan Uzbekistan U-23. 

“Iya, Insya Allah menang (lawan Uzbekistan U-23),” tutup Hard Gumay.

Jika Timnas U23 Indonesia menang, mereka akan melaju ke final dan otomatis lolos ke Olimpiade Paris 2024. 

Baca Juga:

Update Link Nonton Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan, Jangan Sampai Ketinggalan!

Namun jika mereka kalah, mereka akan bermain di play off melawan tim asal Afrika yaitu Guinea untuk merebut tiket Olimpiade.

Pertandingan Indonesia vs Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 tentu menarik perhatian banyak orang. Sebab sebelumnya Indonesia telah berhasil melawan Korea Selatan.

Berita Terkait

Donald Trump Ancam Serang Iran Jika Perundingan Nuklir Gagal
Balon Udara Tersangkut di Kabel Listrik, Warga Panik dan PLN Lakukan Pemadaman Sementara
Silaturahmi Lebaran 2025, Didit Hediprasetyo dan Puan Maharani Tunjukkan Momen Hangat
Kejam! Ibu di Surabaya Pukuli Anak 7 Tahun Gegara Uang Lebaran Hilang
Pohon Tumbang Tutup Total Jalan Nasional Trenggalek-Ponorogo, Kemacetan Terurai Setelah 1,5 Jam
Jasa Marga Siapkan Jalur Fungsional untuk Lancarkan Arus Balik Lebaran 2025
Perkelahian di Maluku Tengah, Seorang Pria Tewas dan Tiga Lainnya Terluka
Gibran Rakabuming Raka Kunjungi Ayahnya Joko Widodo di Solo

Berita Terkait

Wednesday, 2 April 2025 - 10:40 WIB

Donald Trump Ancam Serang Iran Jika Perundingan Nuklir Gagal

Wednesday, 2 April 2025 - 09:53 WIB

Balon Udara Tersangkut di Kabel Listrik, Warga Panik dan PLN Lakukan Pemadaman Sementara

Wednesday, 2 April 2025 - 09:52 WIB

Silaturahmi Lebaran 2025, Didit Hediprasetyo dan Puan Maharani Tunjukkan Momen Hangat

Wednesday, 2 April 2025 - 09:51 WIB

Kejam! Ibu di Surabaya Pukuli Anak 7 Tahun Gegara Uang Lebaran Hilang

Wednesday, 2 April 2025 - 09:46 WIB

Pohon Tumbang Tutup Total Jalan Nasional Trenggalek-Ponorogo, Kemacetan Terurai Setelah 1,5 Jam

Berita Terbaru

ALS Penyakit Apa dan Bagaimana Dampaknya

Lifestyle

ALS Penyakit Apa dan Bagaimana Dampaknya?

Wednesday, 2 Apr 2025 - 12:34 WIB

 Cara Mengubah Foto Menjadi Kartun

Teknologi

5 Cara Mengubah Foto Menjadi Kartun dengan Mudah dan Cepat

Wednesday, 2 Apr 2025 - 10:52 WIB

Donald Trump Ancam Serang Iran

Berita

Donald Trump Ancam Serang Iran Jika Perundingan Nuklir Gagal

Wednesday, 2 Apr 2025 - 10:40 WIB