Isu Pailit Makin Merebak, Menaker Minta Karyawan Sritex Tetap Tenang

- Redaksi

Tuesday, 29 October 2024 - 17:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menaker 
(Dok. Ist)

Menaker (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Presiden Prabowo Subianto mengadakan pertemuan dengan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Keuangan Sri Mulyani, dan Menteri Ketenagakerjaan Yassierli di Istana Presiden Jakarta untuk membahas kondisi PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) yang saat ini menghadapi masalah kebangkrutan.

“Kita juga meminta Sritex tetap berproduksi seperti biasa, kita juga minta agar semua karyawan tetap tenang,” ujar Yassierli di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (29/10/2024).

Yassierli menekankan pentingnya Sritex untuk tetap beroperasi dan mengungkapkan bahwa mereka sedang mengajukan kasasi atas keputusan Pengadilan Niaga Semarang, dengan harapan agar Sritex tidak dinyatakan pailit.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita tidak akan biarkan itu terjadi PHK,” tutur Yassierli.

Baca Juga :  Sah, Basuki Hadimuljono Resmi jadi Kepala Otorita IKN

Airlangga juga menyampaikan arahan Prabowo yang menginginkan agar perusahaan ini tetap berfungsi.

Ketika ditanya tentang kemungkinan pemerintah menalangi utang Sritex, Airlangga menyatakan perlunya koordinasi dengan kurator terlebih dahulu.

“Nanti dilihat dulu karena sekarang statusnya kan sudah ada kurator dan tentu harus ada pembicaraan dengan kurator,” sambungnya.

Berita Terkait

Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta
Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini
Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?
Berkedok Salon Kecantikan, Rumah Prostitusi di Bali Digrebek Polisi
Disebut Biayai Isa Zega Umroh, Hubungan Shella Saukia Nikita Mirzani Renggang?
Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 09:41 WIB

Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta

Sunday, 24 November 2024 - 09:28 WIB

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 November 2024 - 09:16 WIB

Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO

Saturday, 23 November 2024 - 15:58 WIB

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 November 2024 - 09:33 WIB

Berkedok Salon Kecantikan, Rumah Prostitusi di Bali Digrebek Polisi

Berita Terbaru

Berita

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:46 WIB