Pamit Jogging, Paruh Baya di Bogor Ditemukan Tewas

- Redaksi

Monday, 28 October 2024 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi lansia tewas di Bogor
(Dok. Ist)

Ilustrasi lansia tewas di Bogor (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Seorang perempuan berinisial AT (52) ditemukan meninggal dunia di area persawahan di Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

“Telah ditemukan seorang perempuan dalam keadaan posisi meninggal dunia di area persawahan di Kampung Sampora Kecamatan Cibinong,” kata Kapolsek Cibinong Kompol Waluyo kepada wartawan, Minggu (27/10/2024).

“Awalnya warga dan keluarga tidak mengetahui korban (tidak dikenali), setelah korban dicek, dibalikkan badannya, baru warga sekitar dan pengurus lingkungan mengetahui kalau korban yang ngambang di sawah adalah warga (Kelurahan) Sampora sendiri,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum kejadian, AT diketahui telah pamit kepada keluarganya untuk pergi jogging.

“Menurut keluarga, korban pamit mau jogging sekira pukul 06.30 WIB, berangkat dari rumah. Akan tetapi tadi sekitar jam 08.30 WIB, ada informasi ada orang yang tenggelam di sawah dalam keadaan telungkup, kemudian mendatangi lokasi tempat kejadian,” ujar Waluyo.

Baca Juga :  Siapa Goat Sebenarnya? Ternyata Sosok Ini!

“Pihak keluarga korban menjelaskan bahwa korban memang punya penyakit jantung, dan atas kejadian tersebut, pihak keluarga menerima kejadian tersebut dan tidak ingin melanjutkan perkara ini ke pihak Kepolisian,” imbuhnya.

Waluyo, seorang saksi, melaporkan bahwa jasad AT ditemukan oleh warga yang lewat pada pukul 08.30 WIB dalam keadaan telungkup di sawah.

Identitas korban terungkap setelah pihak kepolisian tiba di lokasi dan membalikkan tubuhnya.

Dari informasi yang didapat dari keluarga, AT pamit untuk berolahraga pagi sekitar pukul 06.30 WIB.

Korban diduga meninggal akibat sakit.

Berita Terkait

Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta
Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini
Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?
Berkedok Salon Kecantikan, Rumah Prostitusi di Bali Digrebek Polisi
Disebut Biayai Isa Zega Umroh, Hubungan Shella Saukia Nikita Mirzani Renggang?
Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 09:41 WIB

Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta

Sunday, 24 November 2024 - 09:34 WIB

Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini

Sunday, 24 November 2024 - 09:28 WIB

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 November 2024 - 09:16 WIB

Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO

Saturday, 23 November 2024 - 15:58 WIB

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Berita Terbaru

Berita

Tragedi Methanol di Vang Vieng: Enam Turis Meninggal Dunia

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:28 WIB

Entertainment

Film Wicked: Merayakan 21 Tahun Magis dan Penuh Petunjuk Tersembunyi

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:21 WIB

Jelaskan Nasab yang Dimiliki oleh Abu Bakar

Pendidikan

Jelaskan Nasab yang Dimiliki oleh Abu Bakar? Mari Kita Bahas!

Sunday, 24 Nov 2024 - 20:20 WIB