Tingkatan Kesejahteraan Jakarta, Suswono Sarankan Janda Kaya Nikahi Pria Pengangguran

- Redaksi

Saturday, 26 October 2024 - 16:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cawabup Suswono sarankan janda nikahi pria pengangguran 
(Dok. Ist)

Cawabup Suswono sarankan janda nikahi pria pengangguran (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Calon Wakil Gubernur Jakarta, Suswono, mengemukakan ide bahwa janda kaya sebaiknya menikahi pria yang belum memiliki pekerjaan.

Menurutnya, langkah ini bisa berkontribusi pada peningkatan kesejahteraan di Jakarta.

Pernyataan tersebut disampaikan dalam acara deklarasi ormas yang diadakan oleh Fahira Idris dan Bang Japar, di mana Suswono juga berjanji untuk melanjutkan program-program dari gubernur sebelumnya, ditambah dengan dua inisiatif kartu baru.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Satu tambahannya adalah kartu anak yatim. Jadi anak yatim, ingat ya perhatikan anak yatim nanti jadi anaknya gubernur. Ibu-ibu jangan, ini GR ya bu ya. Jangan nanti asumsinya berarti jandanya dinikahi gubernur. Enggak. Kemarin ada yang nyeletuk. Waktu dialog ini. Pak ada kartu janda enggak?” ungkap Suswono di depan seluruh relawan dan undangan yang hadir di Gedung Nyi Ageng Serang, Jakarta Selatan, Sabtu (26/10/2024).

Baca Juga :  Wilayah Pulung dilanda Kekeringan, Polisi Droping Air Bersih

“Saya pastikan kalau janda miskin pasti ada. Tapi masa janda kaya minta kartu juga? Saya sarankan janda kaya tolong nikahi pemuda yang nganggur,” kelakarnya.

Ia mengaitkan gagasan ini dengan kisah Siti Khadijah yang menikahi Nabi Muhammad SAW, di mana Siti Khadijah, seorang janda kaya, berhasil memberikan dampak positif.

“Setuju ya? Coba ingat Khadijah nggak? Tau Khadijah kan? Dia kan konglomerat. Nikahi siapa? Ya Nabi waktu itu belum jadi Nabi. Masih 25 tahun pemuda kan? Nah itu contoh kaya begitu,” ungkap dia.

Dalam kesempatan yang sama, Suswono juga memperkenalkan berbagai program lainnya, termasuk penyediaan sembako dengan harga terjangkau, pendidikan gratis, dan kredit tanpa bunga.

Berita Terkait

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?
Berkedok Salon Kecantikan, Rumah Prostitusi di Bali Digrebek Polisi
Disebut Biayai Isa Zega Umroh, Hubungan Shella Saukia Nikita Mirzani Renggang?
Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia
Ridwan Kamil dinilai Hina Janda, Susi Pudjiastuti Bilang Begini
Kalapas Waingapu Dicopot Usai Sering Hina dan Rendahkan Bawahan, Begini Nasibnya Sekarang
Gelar Kampanye Akbar, Supian Suri Janji Tuntaskan Persoalan di Depok
Terungkap, Ini Alasan Babe Haikal Tak Larang Penjualan Alkohol atau Minuman Keras

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 15:58 WIB

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 November 2024 - 09:33 WIB

Berkedok Salon Kecantikan, Rumah Prostitusi di Bali Digrebek Polisi

Saturday, 23 November 2024 - 09:24 WIB

Disebut Biayai Isa Zega Umroh, Hubungan Shella Saukia Nikita Mirzani Renggang?

Saturday, 23 November 2024 - 09:19 WIB

Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia

Saturday, 23 November 2024 - 09:14 WIB

Ridwan Kamil dinilai Hina Janda, Susi Pudjiastuti Bilang Begini

Berita Terbaru

Anies Baswedan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 Nov 2024 - 15:58 WIB