Naas, Bus SMK Lingga Kencana Depok Kecelakaan di Subang

- Redaksi

Sunday, 12 May 2024 - 02:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kecelakaan SMK Depok di Subang
( Dok. Ist)


SwaraWarta.co.id
– Pada Sabtu (11/5/2024) petang, terjadi sebuah kecelakaan bus pariwisata di kawasan Ciater, Subang, Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bus tersebut membawa rombongan pelajar dari SMK Depok yang sedang merayakan perpisahan. Sayangnya, kecelakaan ini menyebabkan empat orang tewas.

“Saat ini di TKP ada yang tergencet ada empat orang meninggal dunia. Selanjutnya sedang divakuasi ke rumah sakit umum di Subang,” ujar Kasat Lantas Polres Subang, AKP Undang Syarif Hidayat, dilansir dari tayangan Kompas TV.

Baca Juga:

Diduga Rem Blong! Bus Pariwisata yang Membawa Pelajar SMK Mengalami Kecelakaan di Subang, Total Ada 11 Orang yang Meninggal

Baca Juga :  Seleksi Petugas Haji 2024 Resmi Dibuka! Ini Syarat-Syaratnya

Menurut undang-undang, kecelakaan terjadi pada pukul 18.48 WIB ketika bus melintas dari arah Lembang menuju Subang. 

Baca Juga:

Baru Masuk Bui 2 Bulan, Tahanan di Rutan Prabumulih Tewas Bunuh Diri

Saat tiba di lokasi, bus tiba-tiba oleng ke kanan dan menabrak kendaraan roda empat. Kemudian, bus terguling ke kanan dan menabrak sepeda motor di jalur berlawanan dan sepeda motor yang sedang berhenti di bahu jalan.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB