Anies Baswedan Belum diusung, Partai Buruh Buka Suara

- Redaksi

Tuesday, 27 August 2024 - 08:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Said Iqbal 
(Dok. Ist)

Said Iqbal (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Hingga saat ini, Anies Baswedan belum juga dicalonkan oleh PDIP untuk maju dalam Pilgub Jakarta 2024, meskipun partai tersebut dirumorkan akan mendukungnya.

“Kita tunggu perkembangan sampai 29 Agustus. Politik masih dinamis,” kata Presiden Partai Buruh Said Iqbal kepada wartawan, Senin (26/8/2024).

Partai Buruh meyakini bahwa situasi politik masih sangat cair dan dinamis.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Said menyebutkan bahwa pihaknya akan segera berkomunikasi dengan Anies terkait isu ini, namun ia belum dapat memastikan topik apa yang akan dibahas dalam pertemuan tersebut.

“Kita akan komunikasi dengan Pak Anies, segera,” katanya.

Sementara itu, politikus PDIP Adian Napitupulu memberikan tanggapan atas rumor bahwa PDIP akan mengusung Anies Baswedan dan Rano Karno dalam Pilgub Jakarta.

Baca Juga :  Respon Cepat TNI: Ratusan Prajurit Dikerahkan untuk Tangani Banjir di Aceh

Adian menegaskan bahwa hingga kini partainya belum secara resmi mengumumkan pasangan calon untuk Pilgub tersebut.

“Kalau soal Anies dan sebagainya, itu kan isunya ya, maksudnya kita jangan bicara isu, tapi faktanya sekarang adalah DPP PDIP belum memutuskan untuk Jakarta,” kata Adian di DPP PDIP, Jakarta Pusat, Senin (26/8).

Adian juga mengungkapkan bahwa Anies memang mengunjungi kantor PDIP hari ini, namun ia menekankan bahwa partainya tidak dapat melarang siapapun untuk bersilaturahmi.

Berita Terkait

Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima
Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini
Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri
PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai
Gunung Dempo Erupsi: PVMBG Imbau Warga dan Wisatawan Jaga Jarak Aman
Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 09:53 WIB

Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima

Sunday, 24 November 2024 - 09:46 WIB

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 November 2024 - 09:22 WIB

PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan

Sunday, 24 November 2024 - 09:16 WIB

Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO

Sunday, 24 November 2024 - 09:13 WIB

Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai

Berita Terbaru

Berita

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:46 WIB

Ridwan Kamil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:34 WIB

Berita Terbaru

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:28 WIB