4 Cara Pinjam Pulsa 100RB Kartu Telkomsel

- Redaksi

Saturday, 3 August 2024 - 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pinjam pulsa 100RB
(Dok. Ist)

Pinjam pulsa 100RB (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Cara pinjam pulsa 100RB banyak dibutuhkan oleh orang-orang tidak terkecuali pengguna kartu perdana ataupun operator Telkomsel.

Telkomsel menjadi pilihan utama masyarakat dalam urusan telekomunikasi.

Dengan jangkauannya yang luas, masyarakat bisa berkomunikasi dengan mudah dan praktis menggunakan ponsel dan jaringan internet Telkomsel.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, terkadang dalam kondisi darurat, seseorang membutuhkan pinjam pulsa 100rb Telkomsel bayar nanti untuk membantu menyelesaikan masalah.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Pulsa Gratis Telkomsel 50.000 Melalui Shopee

Ragam Cara Pinjam Pulsa 100RB Kartu Telkomsel

Berikut adalah beberapa cara untuk mendapatkan pinjaman pulsa 100RB yang bisa ditempuh oleh pengguna Telkomsel:

1. Panggilan 5005#

  • Buka aplikasi telepon di ponsel Anda
  • Ketik 5005# dan tekan panggil
Baca Juga :  Bahaya Copet Digital: Cara Mengantisipasi Modus APK Bodong

Baca Juga: Trik Mendapatkan Pulsa Gratis Telkomsel 

  • Tunggu hingga muncul pilihan pinjaman-pinjaman darurat termasuk pulsa darurat
  • Pilih Saldo Darurat dengan menuliskan nomornya
  • Konfirmasi pemilihan pinjaman pulsa dan tunggu hingga pulsa darurat masuk

2. MyTelkomsel

  • Pastikan ada jaringan internet di ponsel Anda
  • Buka aplikasi MyTelkomsel
  • Pilih menu Shop atau Buy Package
  • Pilih paket darurat, termasuk pinjam pulsa 100rb Telkomsel bayar nanti
  • Tunggu hingga operator memproseskan pemilihan Anda

3. Melalui Telepon

  • Lakukan panggilan dengan nomor Telkomsel PraBayar
  • Jika pulsa Anda tidak mencukupi, operator akan menawarkan paket darurat

Baca Juga: 4 Cara Transfer Pulsa Axis, Syarat dan Juga Biayanya

  • Tekan tombol 1 untuk melanjutkan peminjaman
  • Tunggu hingga notifikasi SMS dari 5111 atau 5050 sebagai pengaktifan paket
Baca Juga :  Sakit Hati, Pemuda di Lamongan Tega Habisi Istri Orang

4. Melalui Akses Facebook

  • Ketika jaringan internet bermasalah untuk membuka Facebook, tampilan sederhana akan muncul
  • Pilih pembelian pulsa darurat dan pilih paket yang Anda inginkan

Itulah beberapa cara untuk mendapat pinjam pulsa 100rb Telkomsel bayar nanti dalam kondisi darurat.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan, antara lain melalui panggilan, aplikasi MyTelkomsel, telepon, maupun akses Facebook. Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda yang membutuhkan.

Berita Terkait

Bikin Ngiler, Warung Pecel Lele Briyan Jaya Habiskan 300 Ekor dalam Waktu 4 Jam
Istri Pengacara Razman Arif Nasution Laporkan Nikita Mirzani, Ini Alasannya
Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima
Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini
Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri
PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 17:03 WIB

Bikin Ngiler, Warung Pecel Lele Briyan Jaya Habiskan 300 Ekor dalam Waktu 4 Jam

Sunday, 24 November 2024 - 16:57 WIB

Istri Pengacara Razman Arif Nasution Laporkan Nikita Mirzani, Ini Alasannya

Sunday, 24 November 2024 - 09:53 WIB

Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima

Sunday, 24 November 2024 - 09:46 WIB

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 November 2024 - 09:22 WIB

Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri

Berita Terbaru

Berita

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:46 WIB