Sedang PKL, Siswa Lampung Terjatuh Usai Perbaiki Lampu!

- Redaksi

Wednesday, 31 July 2024 - 10:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siswa PKL terjatuh saat perbaiki lampu
(Dok. Ist)

Siswa PKL terjatuh saat perbaiki lampu (Dok. Ist)

swarawarta.co.id -Seorang siswa PKL SMK di Bandar Lampung menjadi salah satu dari dua korban yang jatuh dari mobil crane saat memperbaiki lampu jalan.

Peristiwa ini menimbulkan pertanyaan dari keluarga siswa PKL mengenai tugas dan tanggung jawab mereka dalam bekerja.

Baca Juga: Viral, Selebgram Probolinggo Marahi Siswi Magang di Swalayan

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Doni Andika, kakak korban, mengaku tidak mengetahui bahwa siswa PKL di lingkungan Dinas PU Kota Bandar Lampung diminta untuk melakukan tugas-tugas seperti pegawai reguler.

“Kami sangat menyayangkan kenapa anak PKL diminta kerja seperti itu. Apalagi tidak ada prosedur K3 yang ditetapkan di lapangan,” katanya, Selasa (30/7/2024).

Baca Juga :  Gagal Panen, Harga Cabai Rawit di Ponorogo Melonjak

Doni memperoleh informasi bahwa siswa PKL diminta untuk naik mesin crane atas perintah Dinas PU.

Baca Juga: Teribat Kecelakaan Kerja, Pemagang Asal Jembrana Meninggal di Jepang

“Gurunya saja bilang kok anak PKL disuruh ikut naik. Sedangkan mobil crane itu seharusnya untuk satu orang. Bisa saja dua, asal kondisinya masih bagus, tapi ini sudah nggak pake pengaman,” sambungnya.

Boby Fatir F, siswa PKL yang menjadi korban, saat ini harus menjalani perawatan di rumah sakit akibat luka-luka berat yang dideritanya dalam kejadian tersebut.

“Luka-luka berat, patah tulang tangan, patah tulang kaki kemudian retaknya tengkorak pipi serta luka bakar pada pahanya karena handphone dia meledak dan terbakar saat dia jatuh,” ujarnya.

Baca Juga :  Basuki Hadimuljono Sebut IKN Rampung dalam 4 Tahun, PKS Bilang Begini

Meskipun demikian, keluarga Boby mengucapkan terima kasih atas respons cepat Pemkot Bandar Lampung karena sudah menanggung semua biaya pengobatan dan biaya lainnya.

“Intinya dari pihak pemkot sudah bertanggung jawab, kami sudah bersyukur,” ujarnya.

Berita Terkait

Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung
Jeritan Ibu-ibu Usai Suaminya Terjerat Judi Online, Ada yang Masuk Bui hingga Cerai
Menko PMK Puji Program ‘Lapor Mas Wapres’: Bagus
Puluhan Kapal Nelayan di Pekalongan Terbakar, Ini Pemicunya
Kubur janin Sejak Tahun Lalu, Polisi Tangkap Sepasang Kekasih yang Aborsi di Wojo
Keluar dari Rumah Sakit, Sopir Truk dalam Kecelakaan Tol Cipularang Segera dipanggil Pihak Kepolisian
Polisi Bakal Periksa Sopir Truk Terkait Kecelakaan di Tol Cipularang
Waketum DPP KNPI Saiful Chaniago: Terlibat Judi Kemenkomdigi Wajib Dievaluasi Total

Berita Terkait

Wednesday, 13 November 2024 - 13:40 WIB

Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung

Wednesday, 13 November 2024 - 13:35 WIB

Jeritan Ibu-ibu Usai Suaminya Terjerat Judi Online, Ada yang Masuk Bui hingga Cerai

Wednesday, 13 November 2024 - 13:25 WIB

Menko PMK Puji Program ‘Lapor Mas Wapres’: Bagus

Wednesday, 13 November 2024 - 13:20 WIB

Puluhan Kapal Nelayan di Pekalongan Terbakar, Ini Pemicunya

Wednesday, 13 November 2024 - 13:16 WIB

Kubur janin Sejak Tahun Lalu, Polisi Tangkap Sepasang Kekasih yang Aborsi di Wojo

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB