Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar

- Redaksi

Friday, 26 July 2024 - 22:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pada Kamis malam (25/7/2024), sebuah kebakaran terjadi di PT Avia Avian di Buduran Sidoarjo, Jawa Timur, dan memakan waktu hingga 7 jam untuk dipadamkan.

Humas Damkar BPBD Sidoarjo, Yoli, mengatakan bahwa damkar Sidoarjo menerima laporan kejadian kebakaran di pabrik cat pada pukul 23.05 WIB, di mana api diperkirakan mulai membesar pada pukul 23.00. Sebanyak 10 mobil damkar digunakan dalam upaya pemadaman api.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Kejadian Kebakaran Gudang Thinner PT Avia Avian tepatnya di Jalan Raya Buduran KM 19, Jambe, Banjarkemantren, Buduran. Selesai pemadaman itu pukul 06.00 tadi,” jelas Yoli yang dilansir dari JawaPos.com.

Menurut pengakuan warga sekitar, ledakan sempat muncul berkali-kali di ikuti dengan kobaran api yang semakin membesar. Namun, tidak ada korban jiwa pada kejadian ini.

Baca Juga :  Sempat Kecewa di Awal, Ubisoft Raup Keuntungan 3 Juta Penjualan dari Mario + Rabbids Sparks of Hope

Hanya saja, perusahaan mengalami kerugian yang besar dalam peristiwa ini.

”Yang terbakar bagian gudang menyimpan tinner, drum-drum yang berada di dalam gudang meledak hingga menghancurkan dinding bangunan,” papar Yoli.

Hingga kini, penyebab kebakaran belum dapat dipastikan dan masih dalam proses penyelidikan.

Aisya Azzahra – Siswa Magang

Berita Terkait

Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima
Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini
Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri
PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan
Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO
Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai
Gunung Dempo Erupsi: PVMBG Imbau Warga dan Wisatawan Jaga Jarak Aman
Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 09:53 WIB

Akhiri Masa Kampanye, Jokowi Dampingi Luthfi Tay Yasin Gelar Doa Bersama di Simpang Lima

Sunday, 24 November 2024 - 09:46 WIB

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 November 2024 - 09:22 WIB

PPN Naik Jadi 12% di 2025, Pedagang Tanah Abang Makin Tertekan

Sunday, 24 November 2024 - 09:16 WIB

Hari Terakhir Kampanye, Relawan Pramono Rano Pindah Haluan ke RIDO

Sunday, 24 November 2024 - 09:13 WIB

Pilkada 2024: Polres Ponorogo Ajak Jurnalis Wujudkan Suasana Damai

Berita Terbaru

Berita

Masa Tenang sedang Berlangsung, KPU Himbau Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:46 WIB

Ridwan Kamil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:34 WIB

Berita Terbaru

Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Sunday, 24 Nov 2024 - 09:28 WIB