Kamala Harris Akan jadi Bakal Calon Kandidat Presiden AS, Usai Joe Biden Mengundurkan diri

- Redaksi

Tuesday, 23 July 2024 - 22:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Pencalonan Kamala Harris sebagai calon presiden Partai Demokrat akan menjadi momen penting dalam sejarah Amerika,Diketahui saat ini Kamala Harris resmi mengantikan Joe Biden yang mengundurkan diri untuk menjadi calon presiden AS.

 

 

Menariknya bila terpilih maka Kamala Harris, maka peristiwa ini akan menjadi kali pertama seorang wanita kulit hitam menjadi calon presiden dari partai politik besar di negara ini.

 

Jika dipilih, ia akan menjadi wanita pertama dan orang pertama dari keturunan Afrika-Amerika dan Asia Tenggara untuk memegang jabatan tersebut.

 

 

Pencalonan Harris telah dikritik oleh beberapa anggota Partai Demokrat, yang menganggap bahwa ia tidak cukup mengenal masalah-masalah seperti perubahan iklim dan keamanan nasional. Namun, banyak anggota partai lainnya telah mendukungnya, mengatakan bahwa ia memiliki pengalaman dan keterampilan yang diperlukan untuk memimpin negara.

Baca Juga :  Diduga Cekcok, Mobil Dosen Unsika Dibakar Kekasih

 

 

 

Pemilihan Harris akan menjadi pertarungan yang menarik bagi banyak partai, karena dengan dipilihnya Harris banyak harapan isu sexisme dan rasisme bisa segera menghilang.

 

 

Banyak anggota Partai Republik telah mengkritiknya karena pandangannya yang progresif tentang isu-isu seperti kebebasan reproduksi dan imigrasi.

Secara keseluruhan, pencalonan Kamala Harris sebagai calon presiden Partai Demokrat akan menjadi momen yang penting dalam sejarah Amerika, karena akan menjadi kali pertama seorang wanita kulit hitam menjadi calon presiden dari partai politik besar di negara ini.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

Usai Lebaran, Disdukcapil Ponorogo Dipadati Warga yang Urus Dokumen
Truk Tabrak Gapura di Magetan, 2 Orang Tewas karena Salah Rute Google Maps
Situr Wijaya Ditemukan Tewas di Hotel, Keluarga dan Polisi Ungkap Fakta Terbaru
17 Bangunan di Bogor Rusak Akibat Gempa, Ini Daftar Lokasinya
Tragis, Bayi 6 Bulan Korban Kecelakaan di Sungai Barumun Ditemukan Tak Bernyawa
Indonesia dan 5 Negara Asia Lain Resmi Tembus Piala Dunia U-17 2025
Persis Solo Siap Hadapi Malut United di Stadion Manahan, Targetkan Poin Penuh
Petty Tunjungsari Ucapkan Terima Kasih atas Dukungan Masyarakat terhadap Titiek Puspa

Berita Terkait

Friday, 11 April 2025 - 10:03 WIB

Usai Lebaran, Disdukcapil Ponorogo Dipadati Warga yang Urus Dokumen

Friday, 11 April 2025 - 09:55 WIB

Truk Tabrak Gapura di Magetan, 2 Orang Tewas karena Salah Rute Google Maps

Friday, 11 April 2025 - 09:52 WIB

Situr Wijaya Ditemukan Tewas di Hotel, Keluarga dan Polisi Ungkap Fakta Terbaru

Friday, 11 April 2025 - 09:38 WIB

17 Bangunan di Bogor Rusak Akibat Gempa, Ini Daftar Lokasinya

Friday, 11 April 2025 - 09:34 WIB

Indonesia dan 5 Negara Asia Lain Resmi Tembus Piala Dunia U-17 2025

Berita Terbaru