Jusuf Hamka dan Kaesang Akan Jadi Satu Tim Dalam Pilgub Jakarta.

- Redaksi

Sunday, 14 July 2024 - 06:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Partai Golkar siapkan salah satu Politisi dari partainya, untuk dampingi Kaesang Pangarep dalam Pilgub Jakarta.

Terkenal sebagai bos tol, Jusuf Hamka ditunjuk untuk menjadi cawagub ( calon wakil gubenur ) mendampingi Kaesang Pangarep di Pilgub Jakarta.

 

Menurut Jusuf Hamka pada 11 Juli , usai Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto, bertemu Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep, dirinya tiba-tiba ditunjuk sebagai cawagub Kaesang, jikalau putra bungsu Bapak Jokowidodo itu jadi maju di Pilgub Jakarta.

 

Jusuf kaget, namun ia tetap dengan siap menjalankan perintah itu,Jusuf juga menekankan bahwa saat ini dirinya tak punya logistik.

 

“Siap enggak siap ya tergantung perintah partai. Pak Airlangga siap, saya diperintah ya harus siap,” ujar jusuf kepada wartawan di Jakarta Selatan, mengutip CNNIndonesia, Sabtu (13/7/2024).

Baca Juga :  Heboh ' Lebaran Telepon Allah' Komisi VIII DPR Harap Jamaah Aolia Mendapatkan Binaan

 

 

Bahkan setelah diwawancari ternyata Jusuf Hamka sudah menyiapkan tagline, apabila Kaesang Pangarep dan Jusuf Hamka jadi pasangan Gubernur dan Wakil Gubenur Jakarta.

 

“Kalau jadi nanti Kabah. Kaesang-Babah katanya, taglinenya itu kalau jadi,” Ucap Jusuf Hamka.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?
Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda
Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional
Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase
Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama
Cegah Keracunan, Pengawasan Menu MBG di Sekolah Dasar Batang Diperketat
Temuan Ulat Buah di Program MBG SMPN 1 Semarang Jadi Sorotan Publik
Perempuan Semakin Berdaya di Era Digital: Tren Positif di Tokopedia dan TikTok Shop

Berita Terkait

Friday, 18 April 2025 - 16:30 WIB

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?

Friday, 18 April 2025 - 15:45 WIB

Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda

Friday, 18 April 2025 - 09:19 WIB

Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional

Friday, 18 April 2025 - 09:18 WIB

Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase

Friday, 18 April 2025 - 09:17 WIB

Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama

Berita Terbaru

Otomotif

Bahaya Langsung Menginjak Rem saat Ban Mobil Mendadak Pecah

Friday, 18 Apr 2025 - 19:44 WIB