Kecelakaan Maut di Tol Boyolali Tewaskan 6 Orang, Begini Faktanya!

- Redaksi

Saturday, 13 July 2024 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TKP kecelakaan maut di tol Boyolali (Dok. Ist)

TKP kecelakaan maut di tol Boyolali (Dok. Ist)

 

SwaraWarta.co.id Kecelakaan maut terjadi di Tol Solo-Ngawi, Boyolali, Jawa Tengah. Kecelakaan ini melibatkan minibus Isuzu Elf dan truk tronton.

Kecelakaan terjadi pada pukul 03.15 WIB di KM 497+800, jalur B dari arah Surabaya menuju Jakarta.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang, Libatkan banyak kendaraan

Disamping itu, Kapolres Boyolali, AKBP Petrus Parningotan Silalahi, mengonfirmasi bahwa kecelakaan ini terjadi di Desa Sindon, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali.

“Iya, kecelakaan di jalan tol wilayah Desa Sindon, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali,” kata Kapolres Boyolali, AKBP Petrus Parningotan Silalahi dikonfirmasi awak media Sabtu (13/7).

Isuzu Elf yang membawa 22 penumpang dari Surabaya ke Jogja menabrak truk tronton dari belakang. Akibat kecelakaan ini, enam orang tewas, 14 orang luka, dan dua orang selamat.

Baca Juga :  Tanggal Merah dan Hari Natal 2024: Cek Libur dan Cuti Bersama

“Isuzu Elf membawa 22 penumpang plus sopirnya,” jelas Petrus

“Mengakibatkan 14 orang luka ringan, 6 meninggal dunia dan 2 sehat walafiat,” kata Petrus

Petugas dari Satlantas Polres Boyolali dan Polda Jateng sedang melakukan penyelidikan dan olah TKP.

Baca Juga: Kecelakaan Bus di Afrika Selatan Akibatkan 12 Murid Meninggal

“Tadi kami bersama unit TAA Polda Jateng melakukan olah TKP bersama stakeholder semuanya pemangku jalan tol. Untuk truk dan Isuzu elf sudah kami evakuasi sebagai bahan penyelidikan lebih lanjut,” katanya

Berita Terkait

Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak
PSSI Siapkan Naturalisasi Pemain Keturunan, Fokus pada Ole Romeny untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
Dukungan Anies ke Pramono-Rano Tidak Pengaruhi Semangat Koalisi RIDO
McGregor Diwajibkan Bayar Ganti Rugi Usai Terseret Kasus Penyerangan Seksual pada 2018
SEVENTEEN dan aespa Dominasi MAMA Awards 2024 Hari Ketiga di Osaka
Jonatan Christie Lolos ke Final China Masters 2024, Taklukan Shi Yuqi dalam Dua Gim
Arsenal Sambut Kembalinya Pemain Utama Menjelang Laga Melawan Nottingham Forest
Tangis Haru Sambut Jenazah AKP Ryanto Ulil Anshar, Korban Polisi Tembak Polisi

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 05:06 WIB

Banjir dan Banjir Bandang di Sumatera Barat: Satu Korban Meninggal, Ribuan Warga Terdampak

Sunday, 24 November 2024 - 05:00 WIB

PSSI Siapkan Naturalisasi Pemain Keturunan, Fokus pada Ole Romeny untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Saturday, 23 November 2024 - 22:53 WIB

Dukungan Anies ke Pramono-Rano Tidak Pengaruhi Semangat Koalisi RIDO

Saturday, 23 November 2024 - 22:46 WIB

McGregor Diwajibkan Bayar Ganti Rugi Usai Terseret Kasus Penyerangan Seksual pada 2018

Saturday, 23 November 2024 - 22:39 WIB

SEVENTEEN dan aespa Dominasi MAMA Awards 2024 Hari Ketiga di Osaka

Berita Terbaru