Israel Serang Pusat Kota Gaza, Netanyahu Bersikeras Untuk Mencapai Tujuan Perang

Avatar

- Redaksi

Wednesday, 10 July 2024 - 06:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pada senin pagi, 8 Juli 2024, pasukan Israel melancarkan serangan ke Kota Gaza dengan cara mengirim sejumlah tank ke pusat kota dari berbagai arah. Bahkan serangan ini dianggap sebagai salah satu yang paling berat sejak 7 Oktober 2023 menurut penduduk setempat.

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Layanan Darurat Sipil Gaza menyatakan bahwa kemungkinan puluhan orang telah tewas di wilayah timur Gaza. Namun,  saat ini tim darurat tidak dapat mencapai mereka karena serangan sedang berlangsung di pinggiran Tel Al-Hawa, Sabra, Daraj, Rimal, dan Tuffah.

 

Militer Israel menyatakan bahwa mereka telah melancarkan operasi terhadap infrastruktur militer di Jalur Gaza dan telah menghentikan sekitar  30 pejuang yang dianggap sebagai ancaman bagi pasukan Israel.

Baca Juga :  Jokowi Dapat Predikat Alumnus Paling Memalukan dari BEM UGM, Istana: Itu Vitamin Bagi Kami

 

menanggapi hal ini  perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menyatakan bahwa tiap kesepakatan gencatan senjata di Gaza harus memungkinkan Israel untuk melanjutkan pertempuran sampai tujuannya tercapai.

 

Pernyataan ini disampaikan oleh Netanyahu dalam konteks perundingan mengenai rencana AS untuk mengakhiri perang yang telah berlangsung selama sembilan bulan.

 

Dua pejabat kelompok militan Palestina menyatakan bahwa Hamas sedang menunggu tanggapan Israel terhadap usulan terbarunya.

 

Netanyahu juga mendapat jadwal konsultasi tentang langkah lanjutan, untuk merundingkan rencana tiga fase yang dipresentasikan pada bulan Mei oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden dan dimediasi oleh Qatar dan Mesir.

 

Rencana ini diharapkan bisa mengakhiri perang dan membebaskan sekitar 120 sandera Israel yang ditahan di Gaza.

Baca Juga :  Beauty Lux Jogja: Klinik Kecantikan Terbaik di Yogyakarta

 

Sumber Hamas menyatakan bahwa mungkin akan ada negosiasi untuk mencapai tujuan tersebut selama enam minggu fase pertama. Namun, Netanyahu tetap bersikeras bahwa kesepakatan tersebut, tidak boleh menghalangi Israel untuk melanjutkan pertempuran sampai tujuan perangnya tercapai.

 

“Tidak ada tekanan internasional yang akan menghentikan kami untuk mewujudkan semua tujuan perang: melenyapkan Hamas, membebaskan semua sandera kami, dan memastikan bahwa Gaza tidak akan lagi menjadi ancaman bagi Israel,” Ucap Netanyahu dalam sebuah pertemuan pemerintah.

Berita Terkait

Anthon Sihombing: Komposisi Kabinet Prabowo Beri Harapan bagi Kemajuan Indonesia
KAI Daop 1 Ubah Rute Kereta untuk Mengantisipasi Pelantikan Presiden
Persiapan Istana: Menyambut Momen Pisah Sambut Presiden dengan Sentuhan Akhir
Hari Pangan Sedunia: Khofifah Ajak Inovasi untuk Mengelola Air dan Pertanian Berkelanjutan
Viral! Video Yanti TKW Taiwan 1 Menit di TikTok, Link Asli Banyak Dicari Netizen, Ternyata Ini Isinya
Kasus Korupsi Timah: Saksi Ungkap Pembelian Porsche Mewah Senilai Rp13,18 Miliar oleh Harvey Moeis
Raffi Ahmad dan Yovie Widianto Tidak Hadir di Pembekalan Calon Wakil Menteri: Ini Alasan yang Diungkap Bima Arya
Prediksi Pemborosan Anggaran Kabinet Gemuk Prabowo-Gibran: Mencapai Rp1,95 Triliun dalam Lima Tahun

Berita Terkait

Friday, 18 October 2024 - 09:03 WIB

Anthon Sihombing: Komposisi Kabinet Prabowo Beri Harapan bagi Kemajuan Indonesia

Friday, 18 October 2024 - 08:57 WIB

KAI Daop 1 Ubah Rute Kereta untuk Mengantisipasi Pelantikan Presiden

Friday, 18 October 2024 - 08:28 WIB

Persiapan Istana: Menyambut Momen Pisah Sambut Presiden dengan Sentuhan Akhir

Friday, 18 October 2024 - 05:06 WIB

Hari Pangan Sedunia: Khofifah Ajak Inovasi untuk Mengelola Air dan Pertanian Berkelanjutan

Friday, 18 October 2024 - 05:02 WIB

Viral! Video Yanti TKW Taiwan 1 Menit di TikTok, Link Asli Banyak Dicari Netizen, Ternyata Ini Isinya

Berita Terbaru

Ni Luh Puspa 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Mendadak jadi Wamen, Ini Sosok Jurnalis Kondang Ni Luh Puspa

Friday, 18 Oct 2024 - 10:14 WIB

Pedagang pasar kota Malang dukung Khofifah Emil 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Siapkan 40.000 Suara, Pedagang Malang Siap Menangkan Khofifah Emil

Friday, 18 Oct 2024 - 10:08 WIB

Jubir KPK jelaskan duduk perkara dana hibah berbuntut pengeledahan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Buntut Kasus Dana Hibah, KPK Geledah Dinas Peternakan Jatim

Friday, 18 Oct 2024 - 09:50 WIB