Apa itu Toning Rambut? Ini Cara Melakukannya

Avatar

- Redaksi

Sunday, 9 June 2024 - 02:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Toning rambut 
( Dok. Ist)

swarawarta.co.id – Apa itu Toning Rambut? bagi orang awam tentu hal tersebut akan terasa membingungkan. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Toning rambut adalah proses pewarnaan rambut menggunakan toner khusus yang terbuat dari bahan alami. 

Baca Juga: Potongan untuk Rambut Mengembang, Terapkan Ini Biar Menawan

Pewarnaan ini termasuk dalam kategori pewarna rambut semi permanen, yang akan membantu mengembalikan warna rambut sesuai yang diinginkan.

Tapi perlu diingat bahwa warna toning rambut tidak akan bisa lebih terang dari warna rambut asli. 

Baca Juga: Cara Memutihkan Leher Bagian Belakang Alami tanpa Efek Samping

Jika ingin memutihkan rambut, diperlukan proses bleaching terlebih dahulu.

Baca Juga :  Interior Ruangan Tamu Gaya Modern Kontemporer: Gabungan Elemen Modern dan Sentuhan Lembut Elegan

Manfaat Toning Rambut

Toning rambut bermanfaat untuk menyegarkan warna rambut, memberi dimensi baru pada warna rambut, serta menghilangkan ketidakseragaman warna pada rambut yang sudah diwarnai sebelumnya.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Wajah Belang, Perempuan Wajib Paham

Selain itu, toning rambut juga memperkuat rambut dengan menciptakan pelindung di sekitar setiap helai, sekaligus menyeimbangkan porositas rambut dengan mengisi seluruh batang rambut.

Toning rambut juga dapat menambah volume dan kilau pada rambut dengan membuat kutikula rambut lebih penuh dan menutup kutikula rambut untuk menciptakan pantulan dan kilau.

Baca Juga: Kandungan dan Manfaat Buah Tin Bagi Kesehatan Tubuh

Cara Toning Rambut di Rumah

Sebaiknya, toning rambut dilakukan di salon kecantikan. 

Baca Juga :  Hugo Boss Boss Bottled: Elegansi Abadi dalam Aroma

Tapi,bisa mencoba sendiri merawat rambut di rumah dengan beberapa cara seperti: 

  • Memilih jenis dan warna toner rambut yang ingin digunakan 
  • Membaca instruksi yang tertera di kemasan toner rambut 
  • Menggunakan peralatan yang diperlukan seperti sikat aplikator, sarung tangan plastik, dan pelindung baju sebelum mengoleskan toner ke rambut. 
  • Setelah 45 menit, bilas dan keramas dengan sampo yang cocok untuk rambut.

Gimana tertarik praktik toning rambut? Pastiakan memilih warna yang sesuai dengan kulit sehingga penampilan memukau. 

Berita Terkait

Inilah Doa Ketika Mimpi Buruk dan Doa Agar Mimpi Baik
Inilah Kumpulan Doa yang Dapat Dibaca Ketika Turun Hujan
Umat Islam Perlu Tahu! Inilah Kumpulan Doa untuk Menahan Lapar saat Puasa
Inilah Niat dan Doa Berbuka Puasa Senin Kamis
Kumpulan Doa Menolak Bala yang Wajib Diketahui!
Inilah 6 Doa Agar Diberi Kemudahan dalam Segala Urusan
Wajib Tahu! Inilah Doa Memohon Kesembuhan Ketika Sakit
Dilarang Membunuh Semut? Inilah Doa Nabi Sulaiman AS untuk Mengusirnya!

Berita Terkait

Thursday, 19 September 2024 - 23:57 WIB

Inilah Doa Ketika Mimpi Buruk dan Doa Agar Mimpi Baik

Thursday, 19 September 2024 - 04:52 WIB

Inilah Kumpulan Doa yang Dapat Dibaca Ketika Turun Hujan

Tuesday, 17 September 2024 - 20:11 WIB

Umat Islam Perlu Tahu! Inilah Kumpulan Doa untuk Menahan Lapar saat Puasa

Tuesday, 17 September 2024 - 19:42 WIB

Inilah Niat dan Doa Berbuka Puasa Senin Kamis

Tuesday, 17 September 2024 - 19:02 WIB

Kumpulan Doa Menolak Bala yang Wajib Diketahui!

Berita Terbaru