Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini

- Redaksi

Saturday, 26 April 2025 - 10:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idMisa pemakaman Paus Fransiskus akan digelar di Lapangan Basilika Santo Petrus, Vatikan, pada pukul 10.00 waktu setempat atau 16.00 WIB.

Misa akan dipimpin oleh Kardinal Giovanni Battista Re dan dihadiri sekitar 250 kardinal, uskup, pastor, biarawan, dan biarawati.

Peti jenazah Paus Fransiskus akan ditempatkan di pelataran depan Basilika Santo Petrus dan akan disambangi oleh ratusan ribu orang dari berbagai latar belakang untuk memberikan penghormatan terakhir.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah misa, peti jenazah akan dibawa ke Basilika Santa Maria Maggiore untuk prosesi pemakaman.

Selama sembilan hari ke depan, sembilan misa akan diadakan di Basilika Santo Petrus untuk menghormati Paus Fransiskus.

Baca Juga :  Waspada Penipuan Mengatasnamakan Shopee: Kenali Kontak Resmi dan Cara Menghindarinya

Prosesi pemakaman akan menempuh jarak sekitar 4 kilometer melalui jalan-jalan di Roma, memungkinkan warga untuk mengucapkan selamat tinggal kepada Paus mereka.

Berita Terkait

Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan
Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang
Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak
Jemaah Haji Tertua di Jatim Berusia 107 Tahun, Pendampingan Khusus Disiapkan
Polres Ponorogo Ungkap Kasus Narkoba Terbesar di Tahun 2025, 7 Tersangka Ditangkap
Tembok Penampungan Air di Gontor Magelang Roboh, 4 Santri Dilaporkan Tewas
Pekan Sepak Bola Dunia 2025: FIFA Ajak Komunitas Sepak Bola Bersatu Merayakan Olahraga
100 Hari Kematian Uswatun Khasanah: Keluarga Gelar Doa Bersama dan Pengajian

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 10:25 WIB

Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini

Saturday, 26 April 2025 - 10:22 WIB

Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang

Saturday, 26 April 2025 - 10:20 WIB

Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak

Saturday, 26 April 2025 - 10:19 WIB

Jemaah Haji Tertua di Jatim Berusia 107 Tahun, Pendampingan Khusus Disiapkan

Saturday, 26 April 2025 - 10:14 WIB

Polres Ponorogo Ungkap Kasus Narkoba Terbesar di Tahun 2025, 7 Tersangka Ditangkap

Berita Terbaru

Span PTKIN (Dok. Ist)

Pendidikan

Apakah Harus Punya Ijazah atau SKL saat Daftar UM-PTKIN 2025?

Saturday, 26 Apr 2025 - 14:22 WIB

YouTube (Dok. Ist)

Teknologi

YouTube Rayakan Ulang Tahun ke-20 dengan Fitur Baru untuk Pengguna

Saturday, 26 Apr 2025 - 14:18 WIB