Sempat Disegel, 4 Tempat Wisata di Bogor Bakal Dibongkar Usai Diduga jadi Pemicu Banjir

- Redaksi

Wednesday, 12 March 2025 - 09:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idMenteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol mengumumkan rencana pembongkaran tempat wisata bermasalah di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat. Tempat wisata tersebut sebelumnya telah disegel oleh pihak berwenang.

“Bongkar itu (soal tempat wisata disegel). Ya kita dalami (izinnya),” kata Hanif di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (11/3/2025).

Menurut Hanif, keputusan pembongkaran tersebut sesuai dengan arahan Presiden Prabowo Subianto untuk melindungi lingkungan hidup.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Presiden minta bertindak tegas di dalam perlindungan lingkungan hidup. Banyak lah,” ujarnya.

Hanif menjelaskan bahwa tempat wisata tersebut dibangun tidak sesuai dengan fungsi dan peran lanskap tanahnya, sehingga rawan menyebabkan banjir.

“Itu kan fungsinya telah menyebabkan banjir yang sebabkan korban jiwa dan harta yang cukup besar ya. Saya rasa cukup ya kita bertindak terlalu gegabah. ”

Baca Juga :  Update Jumlah Korban Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang: 1 Tewas, 8 Luka-Luka

Selain itu, Hanif juga mengatakan bahwa pemilik tempat wisata tersebut akan dikenai sanksi jika terbukti salah. Sanksi tersebut berupa pemulihan lingkungan hidup.

“Sanksi pasal mereka sebenarnya tadi harus melakukan pemulihan terkait lingkungannya, melakukan pembongkaran, penanaman kembali, pengembalian alur sungai, penyelamatan sumber air. Karena dia (lokasi wisata) di hulu,” ungkapnya.

Keputusan pembongkaran tersebut merupakan langkah tegas pemerintah untuk melindungi lingkungan hidup dan mencegah kerusakan alam. Dengan demikian, diharapkan kawasan Puncak dapat tetap terjaga dan lestari.

Berita Terkait

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai
Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan
Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara
Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD
Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United
Dikenakan Denda karena Mengundurkan Diri, Kasus Eksploitasi Karyawan Apotek di Ponorogo Jadi Sorotan
Dugaan Penggelapan Dana Program Makan Bergizi Gratis di Kalibata, Mitra Dapur Laporkan Yayasan MBN ke Polisi
Bocah 1,5 Tahun di Pandeglang Meninggal Dunia Terseret Arus Sungai Cikihiang

Berita Terkait

Saturday, 19 April 2025 - 09:34 WIB

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai

Saturday, 19 April 2025 - 09:30 WIB

Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan

Saturday, 19 April 2025 - 09:27 WIB

Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara

Saturday, 19 April 2025 - 09:24 WIB

Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD

Saturday, 19 April 2025 - 09:18 WIB

Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United

Berita Terbaru

Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah

Teknologi

4 Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 19 Apr 2025 - 11:23 WIB