Samsung Siap Gunakan Exynos 2600 di Galaxy S26 Setelah Sempat Beralih ke Snapdragon di Galaxy S25

- Redaksi

Sunday, 9 February 2025 - 08:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samsung Siap Gunakan Exynos 2600 (Dok. Ist)

Samsung Siap Gunakan Exynos 2600 (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Samsung dikabarkan akan kembali menggunakan chipset Exynos pada seri Galaxy S26 setelah sebelumnya memakai Snapdragon 8 Elite di Galaxy S25 yang dirilis pada Jumat (7/2/2025).

Menurut laporan media Korea Selatan, The Bell, yang dikutip oleh GSM Arena, Samsung sebenarnya berencana menggunakan Exynos 2500 di Galaxy S25.

Namun, karena produksi massal chip tersebut mengalami keterlambatan, perusahaan akhirnya memilih Snapdragon 8 Elite sebagai penggantinya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Exynos 2600, yang akan digunakan pada Galaxy S26, dilaporkan sedang dalam tahap praproduksi dan berjalan sesuai jadwal.

Jika tidak ada kendala, produksi massal chip ini diperkirakan akan dimulai pada kuartal keempat tahun 2025 agar siap digunakan di Galaxy S26 yang rencananya meluncur pada Januari 2026.

Baca Juga :  7 Aplikasi Kehamilan yang Rekomendasi untuk Menemani Masa Hamil Anda

Samsung akan memproduksi Exynos 2600 menggunakan teknologi 2nm SF2 yang dikembangkan sendiri. Teknologi ini diharapkan sudah stabil pada paruh kedua tahun 2025, sehingga tidak mengalami masalah produksi seperti Exynos 2500 sebelumnya.

Untuk memastikan produksi massal berjalan lancar, Samsung kini mengerahkan sumber dayanya agar chip Exynos 2600 bisa tersedia tepat waktu.

Dengan langkah ini, mereka berharap bisa menghindari keterlambatan seperti yang terjadi pada Galaxy S25.

Berita Terkait

Apa Keuntungan Memiliki Banyak Pengikut di TikTok?
Huawei Mate X6 Resmi Rilis di Indonesia, HP Lipat Premium dengan Desain Tangguh dan Fitur Canggih
PUBG Mobile Rilis Pembaruan 3.7: Golden Dynasty dengan Mode, Map, dan Fitur Baru
Apple Tunda Peluncuran Siri Baru, Fitur Lebih Cerdas Diperkirakan Hadir Tahun Depan
Waspada! Inilah 6 Jenis Penipuan Media Sosial yang Sering Terjadi
8 Cara Merawat Laptop Agar Bisa Awet Sampai Bertahun-tahun
Cara Mengunci Profil FB untuk Tingkatkan Privasi dengan Mudah
Vivo V50 Resmi Rilis 13 Maret di Indonesia, Usung Kamera 50MP dan Desain Premium

Berita Terkait

Wednesday, 12 March 2025 - 19:04 WIB

Apa Keuntungan Memiliki Banyak Pengikut di TikTok?

Wednesday, 12 March 2025 - 09:12 WIB

Huawei Mate X6 Resmi Rilis di Indonesia, HP Lipat Premium dengan Desain Tangguh dan Fitur Canggih

Tuesday, 11 March 2025 - 09:03 WIB

PUBG Mobile Rilis Pembaruan 3.7: Golden Dynasty dengan Mode, Map, dan Fitur Baru

Monday, 10 March 2025 - 08:48 WIB

Apple Tunda Peluncuran Siri Baru, Fitur Lebih Cerdas Diperkirakan Hadir Tahun Depan

Monday, 10 March 2025 - 07:52 WIB

Waspada! Inilah 6 Jenis Penipuan Media Sosial yang Sering Terjadi

Berita Terbaru

Apa keuntungan memiliki banyak pengikut di TikTok? Dari monetisasi hingga personal branding, temukan berbagai manfaat yang bisa Anda dapatkan di sini!

Lifestyle

Apa Keuntungan Memiliki Banyak Pengikut di TikTok?

Wednesday, 12 Mar 2025 - 19:04 WIB

Manchester United Umumkan Rencana Pembangunan Stadion Baru yang Megah

sepakbola

Manchester United Umumkan Rencana Pembangunan Stadion Baru yang Megah

Wednesday, 12 Mar 2025 - 17:50 WIB

Kerja 10 Tahun dapat THR Berapa

Ekonomi

Kerja 10 Tahun dapat THR Berapa? Begini Perhitungannya!

Wednesday, 12 Mar 2025 - 13:30 WIB