Heboh, Pria di Jakarta Selamat Dari Banjir Usai Naik Babi

- Redaksi

Sunday, 2 February 2025 - 15:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Sebuah video viral menunjukkan seorang pria menunggangi babi saat menerobos banjir di Cengkareng, Jakarta Barat.

Pria bernama Saiful Bahri itu menjelaskan bahwa aksinya sebenarnya bertujuan menyelamatkan babi di Rumah Pemotongan Hewan (RPH) Kapuk, Jakarta Barat.

“Tinggi sampai hampir dada, begini nih, 1,5 meterlah, segini nih,” kata Saiful Bahri saat ditemui di RPH Kapuk, Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (1/2/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam video yang beredar pada Sabtu (1/2/2025), terlihat seorang pria bertelanjang dada mengenakan celana pendek merah saat menunggangi babi di tengah genangan air. Kejadian tersebut berlangsung di RPH Babi Kapuk, yang berlokasi di Jalan Peternakan II No. 1, Cengkareng, Jakarta Barat.

Baca Juga :  Perempuan di Pasuruan Nekat Tusuk Kekasihnya Usai Berhubungan Badan

Saiful, yang bekerja sebagai penggiring babi di RPH itu, mengungkapkan bahwa peristiwa tersebut terjadi pada Rabu (29/1) ketika banjir melanda area pemotongan hewan.

Ia menjelaskan bahwa babi-babi tersebut harus segera dipindahkan dari kandang yang terendam ke tempat karantina yang lebih aman. Jika tidak dievakuasi, hewan-hewan itu bisa mati akibat banjir.

“Kalau kita nggak tolong itu babi, itu akan mati karena kebanjiran. Jadi kita orang pindahin ke atas (ke tempat karantina),” ujarnya.

Berita Terkait

Adik Nikita Mirzani Nilai Uya Kuya Ikut Campur Atas Penangkapan Kakaknya
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Tegur Istri Wali Kota Bekasi yang Mengungsi ke Hotel Saat Banjir
Dorongan Tegas untuk Presiden Prabowo Terkait Dugaan Korupsi Minyak Mentah di Pertamina
Rumah Advokat di Bandar Lampung Diteror Bom Molotov, Polisi Selidiki
Polisi Tangkap Empat Pelaku Pemerasan Modus Teman Kencan di Tanjung Priok
Kejagung Periksa Pebalap Fitra Eri Terkait Dugaan Korupsi PT Pertamina
Pengangkatan CPNS Diundur ke Oktober 2025 untuk Penataan ASN yang Lebih Optimal
Jokowi Jelaskan Gagasan Partai Super Tbk dengan Sistem Terbuka

Berita Terkait

Thursday, 6 March 2025 - 09:34 WIB

Adik Nikita Mirzani Nilai Uya Kuya Ikut Campur Atas Penangkapan Kakaknya

Thursday, 6 March 2025 - 09:26 WIB

Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Tegur Istri Wali Kota Bekasi yang Mengungsi ke Hotel Saat Banjir

Thursday, 6 March 2025 - 09:20 WIB

Dorongan Tegas untuk Presiden Prabowo Terkait Dugaan Korupsi Minyak Mentah di Pertamina

Thursday, 6 March 2025 - 09:13 WIB

Rumah Advokat di Bandar Lampung Diteror Bom Molotov, Polisi Selidiki

Thursday, 6 March 2025 - 09:09 WIB

Polisi Tangkap Empat Pelaku Pemerasan Modus Teman Kencan di Tanjung Priok

Berita Terbaru