Kebakaran Melanda Kemayoran, Korban Dievakuasi

- Redaksi

Tuesday, 21 January 2025 - 13:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idKebakaran melanda area padat penduduk di Jalan Kemayoran Gempol, Kebon Kosong, Jakarta Pusat, menyebabkan ratusan rumah hangus dan ribuan warga terdampak.

Para korban saat ini diungsikan ke posko bencana yang disediakan oleh Polres Metro Jakarta Pusat.

“Beberapa warga kita pindahkan sementara ke kantor Polres Metro Jakarta Pusat, khusus wanita dan anak,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi kepada wartawan, Selasa (21/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan data sementara, sebanyak 543 rumah dilaporkan terbakar akibat insiden tersebut.

Menurut keterangan BPBD Jakarta, kebakaran ini terjadi pada dini hari, Selasa (21/5), sekitar pukul 00.35 WIB.

Baca Juga :  Ribuan Ibu Nyai Ponpes NU Deklarasikan Pemilu Damai

Api baru berhasil dipadamkan sekitar pukul 06.00 WIB.

“Kerugian material sekitar terbakar 543 rumah, 607 kepala keluarga, 1.797 jiwa terdampak,” ujarnya.

Berita Terkait

Arab Saudi Terapkan Sanksi Berat bagi Pelanggar Aturan Izin Haji 2025
KBMI Akan Ikut Aksi May Day di Monas, Sampaikan Aspirasi Langsung ke Presiden Prabowo
Hari Posyandu Nasional 2025: Garda Terdepan untuk Kesehatan Masyarakat
Jelang Konklaf, Romo Ferry Berharap Paus Baru Lanjutkan Visi Paus Fransiskus
Israel Tolak Usulan Gencatan Senjata 5 Tahun dari Hamas
Arab Saudi Terapkan Denda Rp 447 Juta bagi Pelanggar Aturan Haji Tanpa Izin
Mahasiswi Universitas Brawijaya Ciptakan Melon Hitam Pertama di Dunia
Amien Rais Kritisi Respons Prabowo Terhadap Tuntutan Forum Purnawirawan TNI

Berita Terkait

Tuesday, 29 April 2025 - 15:03 WIB

Arab Saudi Terapkan Sanksi Berat bagi Pelanggar Aturan Izin Haji 2025

Tuesday, 29 April 2025 - 15:00 WIB

KBMI Akan Ikut Aksi May Day di Monas, Sampaikan Aspirasi Langsung ke Presiden Prabowo

Tuesday, 29 April 2025 - 11:22 WIB

Hari Posyandu Nasional 2025: Garda Terdepan untuk Kesehatan Masyarakat

Tuesday, 29 April 2025 - 11:04 WIB

Jelang Konklaf, Romo Ferry Berharap Paus Baru Lanjutkan Visi Paus Fransiskus

Tuesday, 29 April 2025 - 10:53 WIB

Israel Tolak Usulan Gencatan Senjata 5 Tahun dari Hamas

Berita Terbaru